Kassapa: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Kehidupan: Kurang tanda ] sehingga link kosong
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Pierrewee (bicara | kontrib)
Baris 27:
Kassapa terlahir di India. Orang tuanya adalah para [[Brahmin]] [[Brahmadatta]] dan [[Dhanavatī]] dari [[Kashyap Gotra]].
 
Menurut legenda, tubuhnya setinggi dua puluh [[cubit (satuan)|cubit]], dan tinggal selama dua ribu tahun di tiga tempat berbeda. Tempat tersebut adalah Hamsa, Yasa dan Sirinanda. (BuA.217 menyebut dua tempat pertama sebagai Hamsavā dan Yasavā). Istri utamanya adalah [[Sunandā]], yang memberikannya seorang putra bernama [[Vijitasena]].
 
Kassapa meninggalkan kehidupan duniawinya berkelana di istananya (''pāsāda''). Ia melakukan pertapaan selama tujuh hari. Sebelum mencapai [[Bodhi|pencerahan]], ia menerima pemberian makanan berupa [[Kiribath|tajin]] dari istrinya dan rerumputan sebagai tempat duduknya dari seorang [[yavapālaka]] bernama [[Soma]]. [[Bodhi]] (pohon dimana ia mencapai pencerahan) adalah [[Beringin|pohon beringin]], dan ia menyampaikan khotbah pertamanya di Isipatana kepada sekelompok [[bhikkhu]] yang telah bersama-sama meninggalkan keduniawian.