Surah Al-Qasas: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Borgxbot (bicara | kontrib)
k Robot: Cosmetic changes
Baris 1:
[[ImageBerkas:Surat 28 ayah 88-29 ayah 1 folio.jpg|thumb|Surah Al-Qasas ayat 88 yang dilanjutkan dengan surah Al-Ankabut ayat 1]]
'''Surah Al-Qasas''' (سورة القصص) - ''Cerita-cerita'' - surah yang diturunkan di [[Makkah]] setelah [[Surah An-Naml]]. Surah ini mengandung 88 ayat dan diletakkan dalam susunan surah sebagai surah yang ke 28. Surah ini diberi nama surah Al-Qasas karena mengambil kata dari ayat 25 yang berarti:
 
''"Kemudian salah seorang dari perempuan dua beradik itu datang mendapatkannya dengan berjalan dalam keadaan tersipu-sipu sambil berkata: Sebenarnya ayahku menjemputmu untuk membalas budimu memberi minum binatang ternak kami. Maka ketika [[Nabi Musa|Musa]] datang mendapatkannya dan menceritakan kepadanya kisah-kisah kejadian yang berlaku (mengenai dirinya) berkatalah orang tua itu kepadanya: 'Janganlah engkau bimbang, engkau telah selamat dari kaum yang zalim itu.'" ''
Baris 6:
Surah ini diturunkan ketika kaum [[muslim]]in masih dalam keadaan lemah ketika mereka masih dibelenggu kekejaman kaum [[Musyrikin]] [[Makkah]] sebagai kuasa besar, mewah dan kuat. Maka, [[Allah]] menurunkan surah ini sebagai perbandingan dengan riwayat hidup [[Nabi Musa]] dengan kekejaman [[Firaun]] dan akibat dari kemewahan [[Qarun]] serta memberikan janji akan kemenangan Nabi [[Muhammad]] kelak.
 
== Intisari Surah ==
Sebagian utama surah ini menceritakan tentang riwayat hidup [[Nabi Musa]] dari peristiwa yang terjadi di masa kelahirannya serta menunjukkan kekejaman [[Fir'aun]] dan pertolongan Allah kepada [[Bani Israil]] saat [[Nabi Musa]] mulai menerima wahyu.
 
Baris 21:
*Janji akan kemenangan Nabi Muhammad s.a.w.
*Kisah [[Qarun]] dengan kemewahannya.
== Pranala luar ==
* {{ms}} http://quran.al-islam.com/Targama/DispTargam.asp?nType=1&nSeg=0&l=mal&nSora=28&nAya=1&t=mal