Die Linke: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
kTidak ada ringkasan suntingan
Riddlemarwan07 (bicara | kontrib)
Menambahkan gambar Katja Kipping karena di hapus oleh orang sebelumnya
Baris 35:
|website={{URL|http://www.die-linke.de/}}
|country=Germany}}
[[Berkas:Katja Kipping (2014).jpg|jmpl|Katja Kipping adalah politisi Jerman serta menjabat sebagai ketua Partai Kiri sekaligus anggota dari Bundestag<ref>{{Cite web|url=https://www.katja-kipping.de/|title=Katja Kipping, MdB Linksfraktion|website=www.katja-kipping.de|language=de|access-date=2017-09-27}}</ref>]]
'''Partai Kiri''' ([[Bahasa Jerman|Jerman]]: '''''Die Linke''')'' adalah salah satu partai sosialis di negara Jerman yang dibentuk pada tanggal 16 Juni 2007. Partai ini meskipun dianggap sebagai partai kecil di Jerman tetapi memiliki sejarah yang cukup panjang karena selalu dikaitkan dengan [[Partai Demokrat Sosial Jerman]] yang berhaluan paham kiri atau komunisme dimana partai yang diilhami pemikiran Karl Marx ini pernah mendominasi di wilayah Jerman Timur.<ref>{{Cite web|url=http://www.dw.com/id/yang-perlu-anda-ketahui-tentang-partai-di-jerman/a-39162807|title=Yang Perlu Anda Ketahui Tentang Partai di Jerman {{!}} dunia {{!}} DW {{!}} 08.06.2017|last=(www.dw.com)|first=Deutsche Welle|website=DW.COM|language=id|access-date=2017-09-26}}</ref> Partai yang saat ini menjadi oposisi di parlemen Jerman dianggap oleh sebagian partai lain sebagai partai yang anti terhadap kapitalisme dan ingin merubah perekonomian sesuai dengan ideologi Partai Kiri. Tetapi disisi lain sebenarnya partai ini hanya ingin mengubah regulasi pasar lebih ketat serta menginginkan investasi yang lebih luas di bidang sosial.<ref>{{Cite web|url=http://www.dw.com/id/yang-perlu-anda-ketahui-tentang-partai-di-jerman/a-39162807|title=Yang Perlu Anda Ketahui Tentang Partai di Jerman {{!}} dunia {{!}} DW {{!}} 08.06.2017|last=(www.dw.com)|first=Deutsche Welle|website=DW.COM|language=id|access-date=2017-09-26}}</ref>