Monsta X: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 30:
Monsta X debut pada tanggal 14 Mei 2015 dengan [[album mini]] pertama mereka ''Trespass''. Pada Maret 2017, Monsta X merilis album studio pertama mereka dan bagian akhir dari seri "The Clan", [[The Clan Pt. 2.5: The Final Chapter]], yang terdiri dari album mini ketiga dan keempat mereka, [[The Clan Pt. 1 Lost]] dan [[The Clan Pt. 2 Guilty]], keduanya dirilis pada 2016. Pada Mei 2017, Monsta X menandatangani kontrak dengan Mercury Tokyo dan debut dengan lagu "Hero" di Jepang.
 
== Sejarah ==
=== 2014–2015: Formasi dan debut dengan ''Trespass'' dan ''Rush'' ===
Grup ini dibentuk dari hasil program survival bernama ''No.Mercy'' yang diluncurkan oleh [[Starship Entertainment]] dan [[Mnet (TV channel)|Mnet]] di Desember 2014.<ref name="no mercy">{{cite news|title=JYP, Mnet team up to launch new girl group|work=Kpop Herald|url=http://kpopherald.koreaherald.com/view.php?ud=201502121718512474510_2&ACE_SEARCH=1|date=February 12, 2015|accessdate=July 11, 2017}}</ref> Untuk acara para peserta langsung bekerja sama dengan para seniman dari Starship Entertainment termasuk Rhymer, San E, Giriboy dan Nochang. Untuk misi penutup, sembilan dari anggota yang tersisa harus membentuk tiga kelompok dengan tiga anggota dan tujuh anggota terakhir dari kelompok. Jooheon, Shownu, Kihyun, Hyungwon, Wonho, Minhyuk, dan I.M, terpilih di akhir episode acara.<ref name="the star">{{cite news|title=몬스타엑스, 데뷔 화보 속 '거리의 거친 반항아' 콘셉트 화제!|trans-title=Monster X, the debut picture of the 'wild rebel street' concept!|work=The Star Chosun|language=ko |url=http://thestar.chosun.com/site/data/html_dir/2015/05/07/2015050701065.html|date=May 7, 2015|accessdate=July 11, 2017}}</ref> Sebelumnya anggota I.M hanya partisipasi yang ditambahkan kemudian kedalam acara dan berakhir terpilih bersama grup.<ref name="dazed">{{cite web|title=From survival show rookies to K-Pop stars|publisher=Dazed|first=Taylor|last=Glasby|url=http://www.dazeddigital.com/music/article/37148/1/monsta-x-interview|date=August 23, 2017|accessdate=September 3, 2017}}</ref> Nama grup, "Monsta X", mengandung makna ganda yakni "monster penakluk jagad K-pop" dan "bintang milikku" (Mon berarti "Milikki" dalam bahasa Perancis). Lambang X diartikan sebagai keberadaan yang tidak diketahui.<ref>{{cite news|title=스타쉽 힙합그룹 몬스타엑스, 올해 상반기 출격|trans-title=Starship Hip Hop Group Monster X, Debut in the first half of the year|work=The Star Chosun|language=ko |url=http://news.chosun.com/site/data/html_dir/2015/02/12/2015021201372.html|date=February 12, 2015|accessdate=July 11, 2017}}</ref> Jooheon, Hyungwon, dan I.M juga merilis lagu mereka "Interstellar" Pada tanggal 12 Februari, yang diproduksi untuk misi terakhir oleh produser Yella Diamond.<ref name="the star"/>
 
[[FileBerkas:Monsta X fanmeeting in Singapore.jpg|right|thumb|250px|Monsta X pada jumpa fans di Singapura pada bulan Desember 2015.]]
Monsta X melakukan debut mereka dengan merilis mini album pertama mereka, ''Trespass'' Pada 14 May 2015.<ref>{{cite news|title=Monsta X goes for street style|work=Kpop Herald|url=http://kpopherald.koreaherald.com/view.php?ud=201508161741467671200_2&ACE_SEARCH=1|date=August 6, 2015|accessdate=July 11, 2017}}</ref> Judul lagu dengan nama yang sama di produseri oleh Rhymer dan menjabarkan sebagai "lagu yang kuat dan tangguh yang mencerminkan karakter unik Monsta X".<ref>{{cite news|url=http://news.chosun.com/site/data/html_dir/2015/06/03/2015060301536.html|title=몬스타엑스 '무단침입' 뮤비, 공개 20일만에 500만뷰 돌파. 대형 신인의 탄생 알려|trans-title=The music video of 'TRESPASS', the debut album of Hip Hop Group Monster X, breaks the 5 million views.|language=ko|date=June 3, 2015|accessdate=July 12, 2017|first=Jeong-hyeok|last=Lee}}</ref> ''Trespass'' berisi tujuh lagu berbeda, rapper Jooheon adalah anggota yang paling terlibat dalam produksi album dan menyusun beberapa lagu, termasuk "One Love," "Steal Your Heart," dan "Blue Moon". Rapper lainnya dari Monsta X, I.M juga terlibat dalam pembuatan rap beberapa lagu. Kihyun dan Wonho juga menyumbangkan lirik lagu untuk album tersebut.<ref>{{cite web|url=http://www.kpopstarz.com/articles/200234/20150511/monsta-x-tresspass-debut.htm|title=New K-Pop Boy Band Monsta X To Debut This Week With Self-Produced Songs|date=May 11, 2015|accessdate=July 12, 2017|first=Tamar|last=Herman|website=Kpopstarz}}</ref>
 
Pada tanggal 1 September, grup kembali dengan mini album kedua berjudul ''Rush''. Judul lagu dengan nama yang sama digambarkan sebagai lagu yang mewakili gaya khas kelompok tersebut, dihasilkan oleh Giriboy. Keone Madrid membantu pembuatan tarian dan Joo Hee-sun mengarahkan video musik.<ref>{{cite news|url=http://www.ajunews.com/view/20150907112223203|title=몬스타엑스, 두 번째 미니앨범 '러쉬' 7일 발매 개시|trans-title=MONSTA X Returns With “Rush” Second Mini Album|website=Ajunews|date=September 7, 2015|accessdate=July 12, 2017|first=Yunjeong|last=Jang|language=ko}}</ref> ''Rush'' berisikan enam lagu yang di hasilkan oleh Mad Clown, Crybaby dan Rhymer. Jooheon juga mengambil bagian di pembuatan rap untuk lima dari enam lagi, sementara sesama anggota I.M terlibat di empat lagu, termasuk judul lagu "Rush".<ref>{{cite news|url=http://kpopherald.koreaherald.com/view.php?ud=201509071652413398559_2&ACE_SEARCH=1|title=Monsta X returns with ‘Rush’|work=Kpop Herald|date=September 7, 2015|accessdate=July 12, 2017|first=Ho-jung|last=Won}}</ref> Pada 2015, Monsta X juga tampil di KCON 2015 di Los Angeles menjadikan penampilan Amerika pertama mereka.<ref name="kcon 2015">{{cite web|url=http://www.billboard.com/articles/columns/k-town/6649490/kcon-2015-day-1-super-junior-got7-monsta-x-sistar|title=KCON 2015 Saturday Recap: Super Junior, GOT7, Monsta X & More Shake the Staples Center|website=Billboard|date=August 2, 2015|accessdate=July 12, 2017|first=Jeff|last=Benjamin}}</ref> Di tahun 2015 [[Mnet Asian Music Awards]], Monsta X menerima penghargaan "Next Generation Asian Artist".<ref>{{cite news|url=http://mwave.interest.me/enewsworld/en/article/100457/2015-mama-monsta-x-wins-next-generation-asian-artist-award-at-2015-mama|title=[2015 MAMA] Monsta X Wins Next Generation Asian Artist Award at ′2015 MAMA′|publisher=Mwave}}</ref> Mereka juga memenangkan penghargaan "1theK Performance Award" di tahun 2015 [[Melon Music Awards]].
 
=== 2016: ''The Clan 2.5 Part 1 Lost'' dan ''The Clan 2.5 Part 2 Guilty'' ===
Pada bulan Januari 2016, grup bergabung ke acara varietas baru berjudul "MONSTA X’s Right Now".<ref name="right now">{{cite news|url=http://www.bntnews.co.uk/app/news.php?nid=27589|title=MONSTA X Joins in Its First Real Variety Show|publisher=BNT News |date=December 30, 2015|accessdate=July 20, 2017|author=Kim Na-eun}}</ref> Di bulan April 2016, grup berpartisipasi di acara survival China bernama "The Remix", yang disiarkan pada bulan Juni Jiangsu Television. Acara ini mengadakan kompetisi remix dalam program dan masing-masing peserta mendapat pelajaran dari mentor yang ditugaskan dan tampil di panggung dengan remixing musik Cina yang representatif.<ref>{{cite news|url=http://mwave.interest.me/en/kpop-news/article/104653/monsta-x-to-appear-on-chinese-survival-program-the-remix|title=MONSTA X to Appear on Chinese Survival Program ′The Remix′|publisher=Mwave|date=April 20, 2016|accessdate=July 20, 2017|author=Bae Jung-yun}}</ref> Monsta X muncul di web drama China berjudul ''Good Evening, Teacher'', menerima respon positif dari penonton lokal.<ref name=goodteacher>{{cite news|url=http://mwave.interest.me/en/kpop-news/article/102326/monsta-x-to-appear-in-a-chinese-web-drama|title=MONSTA X to Appear in a Chinese Web Drama|publisher=Mwave|date=February 1, 2016|accessdate=July 20, 2017|author=Kim Young-shin}}</ref>
 
[[FileBerkas:MONSTA X at Red Carpet Mnet Asian Music Awards 2016 in Hong Kong.jpg|left|thumb|250px|Monsta X pada karpet merah di penghargaan Mnet Asian Music Awards 2016 di Hong Kong.]]
Mini album ketiga Monsta X yakni ''[[The Clan Pt. 1 Lost]]'' dirilis pada tanggal 18 Mei dengan judul lagu "All In". Video music untuk "All In" disutradarai oleh pembuat film Shin Dong-keul, yang dikenal dengan gaya mimpinya dan sebelumnya telah memenangkan penghargaan di Canada International Film Festival.<ref name="naver">{{cite web|url=http://entertain.naver.com/music/now/read?oid=468&aid=0000149203|title=몬스타엑스, 세번째 미니앨범 타이틀곡 '걸어(ALL IN)' 오늘 자정 공개|trans-title=Monster X, the third mini-album title song 'ALL IN' released at midnight today|website=Naver|date=May 17, 2016|accessdate=July 20, 2017|author=Lee Ji-seok}}</ref> Album debut di nomor 5<ref name="world">{{cite web|url=http://www.billboard.com/charts/world-albums|title=World Albums|publisher=Billboard|accessdate=July 15, 2016}}
*{{cite web|url=http://www.billboard.com/charts/world-albums/2016-06-04|title=The Clan Part.1: Lost|date=June 4, 2016|accessdate=September 17, 2017}}
Baris 51:
{{clear}}
 
=== 2017-Sekarang: ''The Clan Pt. 2.5: The Final Chapter'', Debut Jepang dan ''Shine Forever'' ===
[[FileBerkas:Monsta X at a Fan Meeting in Bangkok 02.png|right|thumb|350px|Monsta X pada acara jumpa fans di bulan Januari 2017.]]
Pada bulan Januari 2017, grup meluncurkan pertunjukan varietas mereka sendiri berjudul "Monsta X-Ray” melalui [[JTBC|JTBC2]].<ref name="ray1">{{cite web|url=http://entertain.naver.com/music/now/read?oid=311&aid=0000690767|title=몬스타엑스, 리얼 버라이어티 론칭…'몬스타엑스레이' 1월 첫선|trans-title=Monster X, Real Variety Launching ... 'Monster X-ray' debuts in January|publisher=Naver|date=January 5, 2017|language=ko|accessdate=July 20, 2017|author=Jeewon Jeong}}</ref> Pada bulan Maret 2017, Monsta X merilis studio album pertama mereka dan akhir dari seri terakhir "The Clan" berjudul ''[[The Clan Pt. 2.5: The Final Chapter]]'' dengan judul lagunya "Beautiful".<ref>{{cite news|url=http://kpopherald.koreaherald.com/view.php?ud=201703071336129201875_2&ACE_SEARCH=1|title=Monsta X gears up for fresh release |work=Kpop Herald|date=March 7, 2017|accessdate=January 9, 2017|author=Jie Ye-eun}}</ref> Album debut berada di No. 1 di peringkat tangga album dunia Billboard dengan lebih dari 1,000 kopi terjual,
yang menjadikannya minggu penjualan terbaik band ini di Amerika. Monsta X juga berada di urutan Top 10 di tangga album pemecah di Billboard dan debut pada nomor 10. Selanjutnya, judul lagu "Beautiful" debut di nomor 4 di tangga penjualan lagu digital dunia Billboard.<ref name="billboardbeautiful">{{cite web|author=Jeff Benjamin |url=http://www.billboard.com/articles/columns/k-town/7743413/monsta-x-clan-beautiful-no-1-world-albums-chart|title=Monsta X Scores First No. 1 on World Albums Chart With 'Beautiful' LP|publisher=Billboard|date=March 28, 2017|accessdate=April 11, 2017}}</ref>
Baris 323:
|}
 
=== Sebagai Presenter ===
{| class="wikitable" style="text-align:center;"
|-