Reog Kendang: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Dubaya (bicara | kontrib)
Sejarah: tidak ada reog kadiri di kediri, di kediri disebut jaranan.
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 1:
[[Berkas:Reog kendang.jpg|thumbjmpl|243x243px|pertunjukan reog kendang zaman hindia belanda yang di tarikan oleh para Mantan Gemblak di alun alun Tulungagung tahun 1938]]
'''Reog kendang''' adalah kesenian tradisional dari [[Kabupaten Tulungagung]] yang berbeda dengan reog lainnya. Sebenarnya Reog kendang lebih mirip pada kumpulan penari jenis alat musik tifa atau jimbe yang di padukan dengan kesenian jaranan, karena dalam bahasa jawa bernama kendang. Di tempat lain, kesenian serupa bernama reog dogdog dari sunda, reog Cemandi dari [[Kabupaten Sidoarjo|Sidoarjo]] dan reog bulkio dari Blitar
 
Baris 20:
== Tokoh dan Kostum ==
Tokoh pada Reog Kendang ialah :
[[Berkas:Reog Ponorogo dance.jpg|thumbjmpl|Pakaiaan penari reog kendang yang masih mengadopsi pakaian Jathilan gemblak reyog Ponorogo hingga sat ini]]
* 1. Penari pembawa kendang, dengan mengenakan pakaian Jathilan yang ada pada [[Reog (Ponorogo)|reyog]] dan menggunakan udeng yang biasa di gunakan oleh para Warok saat itu dengan bentuk Candi Bentar peninggalan majapahit, yang saat ini juga di gunakan masyarakat [[Kabupaten Banyuwangi|Banyuwangi]] dan pendekar Minang. Selain itu di beri aksesoris tambahan kain dibentuk bundar yang melingkar di kepala yang merupakan penghargaan dari kerajaan Jepang atas kerja keras para Gemblak yang membantu akomodasi bahan untuk perang.
* 2. Penari Buta, dengan kostum yang menyeramkan (Status di hilangkan)