Monarki di Eropa: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Sdavidsubijanto (bicara | kontrib)
k Menambahkan pranala internal pada kata "monarki"
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 1:
[[Berkas:European monarchies.svg|thumbjmpl|250px|Peta Eropa yang menampilkan negara-negara monarki (merah) dan republik (biru) di benua tersebut.]]
Terdapat tiga belas (13) negara '''[[monarki]] di Eropa''' yang berdaulat pada saat ini: [[Andorra|Kepangeranan Andorra]], [[Belgia|Kerajaan Belgia]], [[Kerajaan Denmark]], [[Liechtenstein|Kepangeranan Liechtenstein]], [[Luxembourg|Kadipaten Agung Luxembourg]], [[Monaco|Kepangeranan Monaco]], [[Kerajaan Belanda]], [[Norwegia|Kerajaan Norwegia]], [[Spanyol|Kerajaan Spanyol]], [[Swedia|Kerajaan Swedia]], [[Ordo Militer Berdaulat Malta]], [[Britania Raya|Kerajaan Bersatu Britania Raya dan Irlandia Utara]] dan [[Vatican City|Negara Vatican City]]. Sepuluh diantaranya adalah negara dimana [[kepala negara]]nya (seorang penguasa monarki) [[pewarisan|mewarisi]] tahta, dan biasanya menjabat seumur hidup atau sampai mereka [[penurunan tahta|turun tahta]]. Dua negara lainnya: di Vatican City (sebuah [[monarki elektif]], dibentuk sebagai sebuah [[teokrasi]] [[monarki absolut|absolut]]), kepala negaranya, [[Daftar Pemimpin Negara Vatican City|seorang Pemimpin]] (yang merupakan seorang [[Paus (Katolik Roma)|Paus]]), dipilih pada [[konklaf kepausan]], sementara di Andorra (secara teknis diarki semi-elektif), kepala negara bersamanya adalah [[Presiden Perancis]] terpilih dan [[Uskup Urgell]], yang dipilih oleh Paus.