Vilfredo Pareto: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Nadiantara (bicara | kontrib) |
Nadiantara (bicara | kontrib) →Karir: penambahan isi |
||
Baris 2:
== Riwayat hidup ==
Vilvredo Pareto lahir pada 15 Juli 1848 di Paris, Prancin. Pareto merupakan anak laki-laki satu-satunya dalam keluarganya. Ayahnya, Raffaele Pareto merupakan keturunan ningrat dan awalnya tinggal di Genoa, namun memilih melanjutkan kehidupannya dalam pengasingan di Prancis karena pandangan politiknya. Ibunya Marie Mattenier merupakan keturunan Prancis .<ref name=":0" /><ref>{{Cite book|url=https://www.worldcat.org/oclc/62728001|title=The invisible hand : economic thought yesterday and today|last=van.|first=Suntum, Ulrich|date=2005|publisher=Springer|isbn=3540204970|location=Berlin|oclc=62728001}}</ref><ref name=":1">{{Cite web|url=http://www.ihr.org/jhr/v14/v14n5p10_Alexander.html|title=Vilfredo Pareto: Sociologist and Philosopher|website=www.ihr.org|access-date=2017-10-26}}</ref>Ayah Pareto merupakan insinyur hidrologi dan memiliki penghasilan yang cukup untuk hidup sebagai kalangan menengah keatas. Pareto menempuh pendidikan awalnya di Prancis kemudian melanjutkannya di Institut Teknik Leardi.<ref>{{Cite journal|last=Giacalone-Monaco|first=Tommaso|date=1966|title=RICERCHE INTORNO ALLA GIOVINEZZA DI VILFREDO PARETO|url=http://www.jstor.org/stable/23239355|journal=Giornale degli Economisti e Annali di Economia|volume=25|issue=1/2|pages=97–104|doi=10.2307/23239355}} (Dalam Bahasa Italia). Hlm. 99 (catatan kaki) "....L'Istituto-convitto Leardi fu inaugurato nell'ottobre 1858 e si componeva di tre sezioni: fisico matematica, detta anche costruzioni e meccanica — ove era iscritto, come si vedrà, il giovane Vilfredo — che apriva l'accesso all'università; agronomia e agrimensura, ove insegnava il padre Raffaele; e la..."</ref> Selanjutnya Pareto meraih gelar doktor di bidang teknik dari Institut Politeknik Turin
==== Karir ====
Setelah meraih gelar doktor, Pareto bekerja suatu perusahan baja swasta sebagai manajer selama 20 tahun. Setelahnya ia bekerja sebagai direktur umum di perusahan baja milik negara, di [[Florence]], [[Italia]]. <ref name=":2" />Selain bekerja sebagai direktur, selama menetap di Florence, Pereto pernah menjadi pengajar pada bidang eknomi dan manajemen di [[Universitas Firenze|Universitas Florence]]. Ia juga menulis banyak artikel yang berkaitan dengan berbagai permasalahan ekonomi. Dalam artikelnya Pereto memperkenalkan pengaplikasian konsep matematika dalam menganalisa suatu fenomena ekonomi.<ref name=":2" /><ref>{{Cite web|url=http://www.pareto-chart.com/about-vilfredo-pareto.html|title=About Vilfredo Pareto|website=All About Pareto Chart and Analysis|access-date=2017-10-27}}</ref> Pada tahun 1893, Vilvredo Pareto terpilih sebagai ketua departemen ekonomi politik di [[Universitas Lausanne]], Swiss. Semenjak itu, Pareto menetap di Swiss hingga akhir hayatnya.
==== Kehidupan pribadi ====
|