Biara Maulbronn: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
kTidak ada ringkasan suntingan |
k Bot: Perubahan kosmetika |
||
Baris 1:
[[Berkas:Courtyard facade - Maulbronn Monastery.jpg|
'''Biara Maulbronn''', berjarak sekitar 40 km di sebelah timur kota [[Karlsruhe]] dan sekitar 90 km di selatan kota [[Heidelberg]], adalah kompleks biara dari ordo '''Cistercian''' abad pertengahan yang paling lengkap dan terawat sangat baik, yang terletak di utara Pegunungan [[Alpen]]. Kompleks biara ini didirikan pada tahun 1147, memberikan pengetahuan tentang kehidupan dan karya ordo Cistercian antara abad ke-12 dan ke-16.
== Sejarah ==
Baris 13:
Secara geografis, Biara ini terletak di distrik Enz, negara bagian [[Baden-Württemberg]], dengan posisi berdasarkan titik koordinat lokasi di [[Google Maps|google map]] berada di N49 0 2.988 E8 48 47.016.<ref name=":0" /> Dari kota Karlsruhe bisa dicapai dengan menggunakan transportasi umum mulai dari Hauptbahnhof. Perjalanan tercepat dengan kereta dan bus memakan waktu sekitar satu jam saja. Para biarawan abad pertengahan memiliki misi ilahi untuk mendirikan biara-biara di padang belantara, jauh dari peradaban. Jadi, mereka membangun bangunan menakjubkan di lembah terpencil dan kaki gunung [[Hutan Hitam Terbuka|Black Forest]] yang sepi<ref>[http://www.germany.travel/en/towns-cities-culture/unesco-world-heritage/maulbronn-monastery-complex.html Website Germany Travel - Maulbronn Monastery]</ref>. Pembangunan karya arsitektur semacam itu dilakukan di hutan-hutan terpencil yang luas ini dan tetap menghasilkan pencapaian yang luar biasa.
Waktu berkunjung biara Maulbronn setiap tahun memiliki siklus dibuka untuk umum sebagai berikut <ref name=":1">[http://www.kloster-maulbronn.de/en/home/ Unesco World Heritage Site Maulbronn Monastery]</ref>:
== Tata Letak Bangunan ==
[[Berkas:Kloster Maulbronn Plan.png|
Ada beberapa area di dalam kompleks Biara Maulbronn, yaitu area yang disebut aula pintu masuk biara dikenal sebagai ''The Paradise'', ruang makan biara, rumah air mancur (''The Fountain House'') dan lingkungan di sekeliling biara.<ref name=":1" />
Aula pintu masuk yang dikenal sebagai ''The Paradise'' di gereja biara, dibangun oleh seorang yang tidak dikenal, namun dijuluki sebagai Paradise Master. Pembangun awal ini membawa gaya [[Gothik]] awal dari [[Perancis]] utara ke Maulbronn sekitar tahun 1220. Pintu gereja biara sudah berusia 900 tahun sangat unik sekali. Pembangunan The Paradise melibatkan hampir sekitar 1220 bengkel untuk menciptakan aula masuk yang luas dengan kubahnya yang ujungnya bersalib. Ciri khas lainnya adanya motif dua buah bulan sabit yang berhadapan satu sama lain bisa dilihat pada corbel batu. Pintu gerbang utama dan pintu gerbang selatan dari gereja biara Maulbronn adalah dicatat sebagai pintu tertua di Jerman. Pintu gerbang utama dengan daun ganda terbuat dari kayu
Para biarawan memiliki ruang makan yang luas yang berada didalam Biara yang dikenal sebagai ''Monk Refectory'' dan ''Lay Refectory''.
The Fountain House yang terdiri dari 3 mangkuk air mancur terletak di bagian sayap utara kompleks biara, bersebelahan dengan ruang biarawan. Awalnya dibangun pada abad ke-13 dalam bentuk melingkar yang mencapai setinggi dada. Antara tahun 1340 dan 1350, lima jendela ditambahkan bersamaan dengan kubah langit-langit. Strukturnya setengah kayu bertanggal sekitar tahun 1611, menurut kontraktor ''Heinrich Schickhardt''. Air mancur ini digunakan oleh para biarawan untuk mencuci dan ritual mencuci dan mencukur ubun-ubun. Sumber air berasal dari sumber mata air pegunungan di sebelah utara biara.
Sebagai sebuah biara ordo Cistercian digunakan untuk tujuan keagamaan, namun untuk mempertahankan cara hidup mereka, para biarawan
== Pranala Luar ==
* [https://www.stuttgart-tourist.de/en/a-maulbronn-monastery A Maulbronn Monastery]
* [http://whc.unesco.org/en/list/546/ Unesco Website - Maulbronn Monastery]
==Referensi==
|