Liga Utama Inggris: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 24:
'''Liga Utama Inggris''' atau juga disebut '''Liga Primer Inggris''' ({{lang-en|'''Premier League'''}}), sebelumnya disebut dengan '''F.A. Premier League''' adalah sebuah kompetisi liga [[sepak bola]] profesional di [[Inggris]] yang merupakan kompetisi antar klub kasta tertinggi di negara [[Inggris]].
 
Sebelumnya mendapat dukungan sponsor dari Barclays Bank sehingga nama resminya menjadi '''Barclays Premier League'''. Di luar [[InggrisBritania Raya]] biasa disebut dengan '''English Premier League'''. Dan kini kembali menjadi '''Premier League'''
 
Sebelum dibentuk ''Premier League'' pada tahun 1992, kompetisi liga [[sepak bola]] profesional tingkat tertinggi di [[Inggris]] adalah Liga Sepak Bola Divisi Pertama ({{lang-en|Football League First Division}}). Menjelang akhir musim 1991-92, beberapa klub sepak bola teratas memisahkan diri dari liga sepak bola setelah membuat kesepakatan-kesepakatan menguntungkan dengan stasiun televisi. Pada tanggal 20 Februari 1992 dibentuk format kompetisi baru dengan nama ''FA Premier League'' dengan jumlah anggota sebanyak 22 klub pada musim pertama.<ref name="history">{{cite web|url=http://www.premierleague.com/content/premierleague/en-gb/about/history.html|title=premierleague history|accessdate=2 Agustus 2012}}</ref>