Turbocharger: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Perubahan kosmetika |
k menambahkan pemeriksaan turbocharger Tag: Dikembalikan VisualEditor |
||
Baris 8:
Komponen mesin ini memiliki tiga bagian penting: roda turbin, roda kompressor dan rumah as. Roda turbin yang bersudu-sudu ini berputar memanfaatkan tekanan gas buang keluar, kemudian melalui as terputarnya roda turbin ini berputar pula roda kompressor dengan sudu-sudunya sehingga memompa [[udara]] masuk dalam massa yang padat. Mengingat komponen ini sering berputar melebihi 80,000 putaran per menit maka pelumasan yang baik sangat diperlukan.
Untuk pemeriksaan kondisi turbocharger sendiri biasanya dilakukann pemeriksaan visual (apakah ada crack atau tidak), end play dan juga clearence antara impeler dan housing.<ref>{{Cite web|url=https://teknisiab.com/memeriksa-turbocharger/|title=Memeriksa Turbocharger|last=admin|date=2020-06-13|website=teknisiAB|language=en-US|access-date=2020-06-23}}</ref>
== Turbocharger vs. supercharger ==
|