Perdagangan elektronik: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Hanamanteo (bicara | kontrib)
k Membatalkan 1 suntingan oleh 36.71.238.240 (bicara) ke revisi terakhir oleh Sabjan Badio. (TW)
Tag: Pembatalan
Perdangan Elektronik
Baris 1:
{{nofootnotes}}
'''Perdagangan elektronik''' ({{lang-en|electronic commerce atau e-commerce}}) adalah penyebaran, pembelian, penjualan, [[pemasaran]] [[barang]] dan jasa melalui sistem [[elektronik]] seperti [[internet]] atau [[televisi]], [[www]], atau [[jaringan komputer]] lainnya. E-commerce dapat melibatkan transfer dana elektronik, pertukaran data elektronik, sistem manajemen inventori otomatis, dan sistem pengumpulan data otomatis yang dapat terhubung satu sama lain.
 
Industri [[teknologi informasi]] melihat kegiatan e-commerce ini sebagai aplikasi dan penerapan dari [[e-bisnis]] (e-business) yang berkaitan dengan transaksi komersial, seperti: transfer dana secara elektronik, SCM (supply chain management), pemasaran elektronik (e-marketing), atau pemasaran online (online marketing), pemrosesan transaksi online (online transaction processing), [[pertukaran data elektronik]] (electronic data interchange /EDI), dll.