Fansub: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Perubahan kosmetika |
k wat? |
||
Baris 77:
Kritik kepada fansub selalu menyimpulkan bahwa distribusi digital berpengaruh negatif pada industri [[anime]] di Amerika. Namun, ada pendapat lain yang mengatakan bahwa fansub menciptakan sebuah fanbase yang memungkinkan pemegang hak cipta untuk "menjumlah laba bersih dari fans yang sudah siap untuk mengeluarkan ribuan dolar untuk judul tersebut'" baik di Jepang maupun di Amerika. Seperti yang dibuktikan oleh komentar Sirabella, kasusnya tidak hanya demikian. Masalah lain yang muncul adalah beberapa kelompok yang mengunduh fansub kemudian menjadikannya [[bootleg]] [[DVD]]. Banyak [[Bootlegger]] Hong Kong yang merusak reputasi fansub, dengan mendistribusikan [[DVD]] [[bootleg]] dari fansub bahkan beserta peringatan "Tidak untuk dijual" juga. Aksesibilitas fansub dalam Internet menuntun ke aspek [[pembajakan]] lebih hebat ketimbang zaman fansub VHS.
== Referensi ==
<!--- See [[Wikipedia:Footnotes]] on how to create references using <ref></ref> tags which will then appear here automatically -->
{{Reflist}}
[[Kategori:Acara televisi]]
|