Herrenchiemsee: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
←Membuat halaman berisi 'thumb|320px|Pemandangan istana dari udara '''Herrenchiemsee''' adalah kawasan istana yang terletak di Herreninsel,...'
 
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
[[File:Aerials Bavaria 16.06.2006 11-40-01.jpg|thumb|320px|Pemandangan istana dari udara]]
'''Herrenchiemsee''' adalah kawasan istana yang terletak di [[Herreninsel]], pulau terbesar di Danau [[Chiemsee]] di [[Bayern]] selatan, [[Jerman]]. Pulau ini sebelumnya merupakan tempat berdirinya sebuah biara Ordo [[Agustinian]]. Pulau ini lalu dibeli oleh Raja [[Ludwig II dari Bayern]] pada tahun 1873. Ia mengubah bangunan yang sudah ada menjadi istana yang disebut "Istana Lama" (''Altes Schloss''). Ia juga memerintahkan pembangunan sebuah istana baru pada tahun 1878 yang didasarkan pada rancangan [[Istana Versailles]]. Pembangunan istana ini dimulai pada tanggal 21 Mei 1878. Proyek ini merupakan proyek pembangunan terbesar dan terakhir yang dilancarkan olehnyaNamun, tetapi proyek ini tidak pernah diselesaikan. Kini kawasan istana ini dimiliki oleh pemerintah Bayern dan menjadi tujuan wisata.
 
== Pranala luar ==