The Voice Indonesia (musim 3): Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 26:
 
== Pembawa Acara & Coach ==
Pada bulan Agustus 2018, diumumkan bahwa [[Ari Lasso]], [[Akhadi Wira Satriaji]], [[Agnez Mo]] dan [[Judika]] tidak akan kembali sebagai ''coach'' di musim ketiga. Posisinya digantikan oleh [[Anggun]], [[Titi DJ]], [[Vidi Aldiano]] dan [[Anindyo Baskoro]]. Sedangkan [[Armand Maulana]] dikabarkan telah menandatangani kesepakatan untuk bergabung di jajaran ''coach''. Armand sebelumnya menjadi ''coach'' pada ''The Voice Indonesia'' musim pertama dan absen pada musim kedua.
=== Pembawa Acara ===
* ''segera''