Walik dada-merah: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Hwdenie (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
k Bot: Penggantian teks otomatis (-  + )
Baris 11:
}}
 
'''Walik dada-merah''' (''Ptilinopus bernsteinii'')  merupakan burung dari keluarga [[Columbidae|burung berparuh merpati]] (Columbidae) dan endemik di Maluku Utara yaitu [[Pulau Halmahera|Halmahera]], [[Pulau Ternate|Ternate]], [[Pulau Bacan|Bacan]], dan [[Pulau Obi|Obi]].<ref name=":0">{{Cite web|url=http://www.kutilang.or.id/2011/09/18/walik-dada-merah/|title=Kutilang Indonesia – Walik Dada-merah|website=www.kutilang.or.id|language=en-US|access-date=2017-10-25}}</ref> Burung ini bisa mencapai tinggi 28 cm.<ref name=":0" /> Kepalanya berwarna pucat, dadanya berwarna hijau, dan perutnya berwarna keemasan bungalan tua.<ref name=":0" /> Burung jantan memiliki bercak dada berwarna merah sedangkan betina tidak ada.<ref name=":0" />
 
== Referensi ==