Suir Syam: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
k Bot: Penggantian teks otomatis (-Karir +Karier, -karir +karier)
Baris 44:
 
== Biografi singkat ==
Suir Syam mengabdikan lebih dari 20 tahun karirnyakariernya di bidang kesehatan. Lulus kuliah tahun 1979, Suir Syam memulai kariernya menjadi Kepala Puskesmas Sitiung I Kabupaten Sawahlunto Sijunjung (1980-1987). Suir Syam kemudian mengepalai beberapa Puskesmas sebelum diberi kepercayaan menjadi Direktur Rumah Sakit Sei Dareh di Kabupaten [[Sawahlunto]] [[Sijunjung]] (1991—1996).<ref name=wikidpr>{{cite web|url=http://wikidpr.org/anggota/5403631742b53eac2f8ef7d2|title= Anggota DPR Suir Syam|publisher=Wikidpr.org|access-date=25 Agustus 2018}}</ref>
 
Suir Syam juga aktif berorganisasi di asosiasi kedokteran dan menjadi Ketua Ikatan Dokter Indonesia (IDI) cabang Sawahlunto (1993—1997) dan cabang Payakumbuh (1997—2001). KarirKarier Suir Syam semakin menanjak dan oleh karenanya diberikan tanggung jawab yang lebih besar menjadi Direktur Rumah Sakit Achmad Mochtar di Bukittinggi (2000—2003).
 
Pada Pilkada 2003 Suir Syam mencalonkan diri sebagai [[Wali Kota Padang Panjang]] dan terpilih menjadi Wali Kota. Suir Syam terpilih untuk kedua kalinya sebagai Wali Kota Padangpanjang di Pilkada 2008.