Riset pasar: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 7:
== Melakukan riset pasar ==
Riset pasar dipakai untuk mengembangkan strategi yang efektif, menimbang keputusan pro dan kontra, menentukan tujuan bisnis untuk masa depan, dan banyak lagi lainnya. Cara-cara
# '''Merencanakan riset pasar''', yang meliputi:
## Tujuan riset. Sebelum memulai, penting untuk mendefinisikan dengan benar apa yang ingin ditemukan melalui riset pasar. ''Apakah ada kebutuhan di pasar yang dapat diisi oleh perusahaan saya?'', ''Apakah produk dan pelayanan saya sesuai dengan kebutuhan pelanggan saya?'', dan ''Apakah saya memberikan harga dan pelayanan yang terjangkau?''
|