Camaldolese: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
rev |
|||
Baris 13:
| website = {{url|camaldolese.org}}
}}
'''Camaldolese''' ({{lang-la|Ordo Camaldulensium}}) adalah nama suatu [[ordo]] dalam agama [[Katolik Roma]]. [[Rahib|Biarawan]] dan [[biarawati]]nya merupakan dua komunitas [[monastik]] yang berbeda, namun berhubungan yang merunut garis silsilah mereka kepada gerakan monastik yang dimulai oleh [[Romualdus|Santo
Nama mereka berasal dari Pertapaan Suci ({{lang-it|Sacro Eremo}}) [[Camaldoli]], terletak di ketinggian pegunungan di [[Italia]] tengah, dekat kota [[Arezzo]].
|