Olmek: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Perubahan kosmetika
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Add 1 book for Wikipedia:Pemastian (20210309)) #IABot (v2.0.8) (GreenC bot
Baris 1:
[[Berkas:San Lorenzo Monument 3.jpg|jmpl|Salah satu peninggalan peradaban Olmek dari [[San Lorenzo Tenochtitlan]] 1200–900 SM.]]
 
'''Olmek''' adalah peradaban kuno yang berkembang di [[Meksiko]] dari tahun 1500 SM hingga 400 SM, meskipun pada tahun 1600-1500 SM peradaban Olmek awal sudah muncul di sekitar [[San Lorenzo Tenochtitlán]].<ref>{{cite book|title=The Olmecs : America's First Civilization|url=https://archive.org/details/olmecsamericasfi0000dieh|authorlink= Richard Diehl|last=Diehl|first=Richard A.|publisher=Thames and Hudson|year=2004|location=London|isbn=0-500-28503-9|pages=9–25[https://archive.org/details/olmecsamericasfi0000dieh/page/9 9]–25}}</ref> Peradaban ini terletak di dataran rendah tropis Meksiko tengah bagian selatan, yang kini merupakan bagian dari negara bagian [[Veracruz]] dan [[Tabasco]].
 
Peradaban ini merupakan peradaban pertama di [[Mesoamerika]] dan menjadi dasar untuk peradaban-peradaban berikutnya. Misalnya, di peradaban Olmek berlangsung praktik [[penusukan diri di Mesoamerika|penusukan diri]] dan [[permainan bola Mesoamerika|permainan bola]], yang kemudian dipraktikkan di peradaban-peradaban [[Mesoamerika]] berikutnya.