Keuskupan Agung Singapura: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
kTidak ada ringkasan suntingan
k Bot: Penggantian teks otomatis (-  + )
Baris 1:
{{Infobox Keuskupan|jurisdiction=Keuskupan Agung|name=Singapura|latin=Archidioecesis Singaporensis|local=<!-- Name in the native language -->|image=Cathedral of the Good Shepherd 14, Jan 06.JPG|image_size=frameless|caption=Katedral Gembala Baik|country=[[Singapura]]|metropolitan=Langsung tunduk kepada Tahta Suci|coordinates={{Coord|1.29596|103.85131}} <!---- Statistics ---->|denomination=Gereja Katolik Roma|area_km2=639|population=4,990,000|congregations=<!-- Number of congregations in the diocese -->|schools=<!-- Number of church supported schools in the diocese -->|members=<!-- Number of members in the diocese --> <!---- Information ---->|catholics=185,208|population_as_of=2010|catholics_percent=3.7|rite=Ritus Latin|cathedral=Katedral Gembala Baik|priests=<!---- Current leadership ---->|bishop=[[William Goh]]|pope={{Incumbent pope}} <!-- DO NOT CHANGE. This will update the Popes Automatically as they change -->|bishop_title=Uskup Agung|vicar_general=[[Ambrose Vaz]]<br>[[Philip Heng S.J.]]|emeritus_bishops=[[Nicholas Chia]] <small>Uskup Agung Emeritus (2001-2013)</small>|map_caption=<!---- Website ---->|website=[http://www.catholic.sg/ Situs resmi Keuskupan Agung Singapura]}}'''Keuskupan Agung Singapura''' ([[Bahasa Latin|Latin]]: ''Archidioecesis Singaporensis'') adalah [[keuskupan agung]] [[Gereja Katolik]] yang ada di Singapura. Wilayahnya mencakup seluruh wilayah  [[Singapura]]. [[Uskup Agung|Uskup agung]]  yang menjabat saat ini  adalah  [[Monsinyur|Mgr]] William Goh Seng Chye, [[Doctor of Divinity|D. D.]], S. T. L.. Uskup Agung Goh menjabat sebagai uskup agung pada tanggal 18 Mei 2013, setelah [[Paus Fransiskus]] menerima pengunduran diri dari uskup agung sebelumnya,  [[Nicholas Chia|Nicholas Chia Yeck Joo]]. Katedral Gembala Baik  adalah [[Katedral|gereja katedral]]  di Keuskupan Agung Singapura.
 
Keuskupan Agung Singapura terdiri atas lima distrik yang meliputi seluruh wilayah negara  [[Singapura]]. Kelima distrik tersebut termasuk Distrik Kota, Distrik Timur, Distrik Barat, Distrik Utara dan Distrik Serangoon.
 
Keuskupan Agung Singapura bukanlah bagian dari suatu [[provinsi gerejawi]], tetapi berada di bawah yurisdiksi langsung dari [[Tahta Suci]]. Keuskupan Agung Singapura adalah anggota dari [[Konferensi Waligereja Malaysia, Singapura dan Brunei]].