Aksan Sjuman: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Penggantian teks otomatis (- di tahun + pada tahun)
penjelasan asal penambahan nama wong
Baris 32:
 
=== Dewa 19 ===
Dari sinilah nama Aksan Sjuman lebih dikenal menjadi Wong Aksan. Ia bergabung sebagai drummer grup musik pop rock [[Dewa 19]] setelah album ''[[Terbaik Terbaik]]'' (1995) selesai. Penambahan Panggilan Wong di depan nama Aksan menggantikanterkesan posisiuntuk drummermengisi pertamakekosongan huruf W di inisial Dewa, dimana W sebelumnya merujuk kepada nama Wawan Juniarso, yangdrumer dewa sebelumnya. (Dewa diambil dari inisial nama personilnya yaitu Dhani Ahmad, Erwin Prasetya, Wong Aksan, Andra Ramadhan& Ari Bernardus Lasso). Drummer pertama Dewa 19, Wawan Juniarso keluar dari Dewa 19 setelah album kedua [[Format Masa Depan]] (1994) dirilis. Sebelum Wong Aksan bergabung, posisi drummer Dewa 19 diisi oleh additional player yaitu [[Ronald Fristianto]] - eks drummer GIGI, Evo & DR.PM dan [[Rere Reza]] - eks drummer Grass Rock, Yovie and Nuno, Blackout & ADA Band. Namun setelah menyelesaikan pembuatan album ''[[Pandawa Lima]]'' (1997), pada tanggal 4 Juni 1998 Aksan dikeluarkan dari Dewa 19, sebab pukulan drumnya dinilai mengarah ke musik [[jazz]].<ref>[http://www.dewa19.com/sejarah/ History of Dewa], diakses 30 Oktober 2007</ref>
Posisi Wong Aksan digantikan oleh [[Gabriel Bimo Sulaksono]] - eks Netral, Ahmad Band dan Romeo. Namun kehadiran Bimo di Dewa 19 hanya sebentar, posisi drum kemudian diisi oleh [[Tyo Nugros]].
 
=== Potret ===
Saat ini Aksan adalah drummer dari grup musik [[Potret (grup musik)|Potret]]. Aksan bergabung dengan Potret di album kompilasi [[From Dawn to Beyond]] - The Best Ofof Potret (2001) menggantikam drummer sebelumnya, Arie Ayunir.
 
== Kehidupan pribadi ==