Kabupaten Puncak: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Penggantian teks otomatis (-Pranala Luar +Pranala luar) |
Penambahan informasi di bagian geografi |
||
Baris 27:
[[Berkas:Kantor-bupati-puncak-2.jpg|jmpl|300px|Kantor Bupati Puncak]]
'''Kabupaten Puncak''' adalah sebuah [[kabupaten]] yang terletak di pegunungan tengah [[Provinsi]] [[Papua]], [[Indonesia]]. Kabupaten ini dibentuk pada tanggal [[4 Januari]] [[2008]] berdasarkan [[Undang-Undang]] Nomor 7 Tahun 2008, bersama-sama dengan pembentukan 5 kabupaten lainnya di Papua. Peresmiannya dilakukan oleh Mendagri [[Mardiyanto]] pada tanggal [[21 Juni]] [[2008]].<ref>[http://www.gatra.com/artikel.php?id=115840 Gatra Daring] Mendagri resmikan enam kabupaten baru. Diakses 20 Juni 2008</ref>
Kabupaten Puncak adalah hasil pemekaran dari [[Kabupaten Puncak Jaya]].
== Geografi ==
Kabupaten Puncak terletak di terletak di kawasan tertinggi di Indonesia<ref>{{Cite web|url=https://travel.kompas.com/read/2014/10/15/134600527/Menyesap.Kabut.Ilaga|title=Menyesap Kabut Ilaga|last=Media|first=Kompas Cyber|date=2014-10-15|website=KOMPAS.com|language=id|access-date=2019-01-16}}</ref>. Kabupaten ini terletak di antara ketinggian 1.500-4.000 meter di atas permukaan laut. Kota Ilaga merupakan salah satu pintu masuk menuju [[Puncak Jaya|Puncak Cartenz]]. Kabupaten ini dapat diakses melalui jalur udara dari Kota Timika atau Nabire selama 25 menit dengan pesawat berbadan kecil<ref>{{Cite web|url=https://www.antaranews.com/berita/658703/sehari-di-kabupaten-puncak-papua|title=Sehari di Kabupaten Puncak, Papua|last=antaranews.com|website=Antara News|access-date=2019-01-16}}</ref>.
=== Batas Wilayah ===
{{Batas_USBT
|