Salvinia: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Kembangraps (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Kembangraps (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 31:
Sebagaimana paku air (misalnya [[semanggi air]] dan [[azolla]]) lainnya, kiambang juga bersifat [[heterospor]], memiliki dua tipe [[spora]]: [[makrospora]] yang akan tumbuh menjadi [[protalus]] betina dan [[mikrospora]] yang akan tumbuh menjadi [[protalus]] jantan.
 
Paku air ini tidak memiliki nilai ekonomi tinggi, kecuali sebagai sumber humus (karena tumbuhnya pesat dan orang mengumpulkannya untuk dijadikan pupuk), kadang-kadang dipakai sebagai bagian dari dekorasi dalam ruang, atau sebagai tanaman hias di [[kolam]] atau [[akuarium]]. Karena dapat tumbuh sangat rapat hingga menutupi permukaan sungai atau danau, muncul [[pepatah]] [[bahasa Melayu|Melayu]] "biduk berlalu, kiambang bertaut", yang berarti setelah gangguan berlalu, keadaan akan kembali seperti semula.
 
[[Kategori:Tumbuhan]]