Stasiun Padang Panjang: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan |
Tidak ada ringkasan suntingan Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler |
||
Baris 21:
'''Stasiun Padangpanjang''' ('''PP''') adalah [[stasiun kereta api]] nonaktif kelas I yang berada di Jalan Sutan Syahrir, [[Silaing Atas, Padangpanjang Barat, Padangpanjang]]. Stasiun yang terletak pada ketinggian +773 m ini termasuk dalam [[Divisi Regional II Sumatera Barat]].
Stasiun Padangpanjang dulunya merupakan percabangan antara [[Kota Padang|Padang]], [[Kota
Stasiun Padangpanjang mempunyai subdipo lokomotif, yang digunakan menyimpan [[lokomotif BB204]]. Selain itu, stasiun ini dahulu menjadi pemberhentian kereta api [[batu bara]] dari pertambangan batu bara Ombilin di Sawahlunto yang hendak menuju [[Pelabuhan Teluk Bayur]], yang sudah tidak aktif sejak awal tahun [[2003]] karena habisnya batu bara. Bekas gerbong-gerbong pengangkut batu bara masih disimpan dan dirawat dengan baik di stasiun ini.<ref name=":0">{{Cite news|url=https://travel.kompas.com/read/2016/01/05/113900627/Yang.Tersisa.dari.Kejayaan.Kereta.Api.di.Sumbar|title=Yang Tersisa dari Kejayaan Kereta Api di Sumbar - Kompas.com|last=Media|first=Kompas Cyber|date=2016-01-05|newspaper=KOMPAS.com|language=en|access-date=2018-06-11}}</ref><ref>{{Cite web|url=https://sumbar.antaranews.com/berita/197709/sejarah-kereta-api-sumbar-dan-mimpi-shinkansen|title=Sejarah Kereta Api Sumbar dan Mimpi Shinkansen|website=sumbar.antaranews.com|access-date=2018-06-11}}</ref>
|