Kamisol: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Penggantian teks otomatis (-  + )
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.8
Baris 10:
Kamisol biasanya memiliki "pengait" tipis dan dapat dipakai di atas [[Beha|bra]] atau tanpa bra. Sejak tahun 1989, beberapa kamisol<ref name="Patent_4798557">[https://worldwide.espacenet.com/textdoc?DB=EPODOC&IDX=US4798557 US patent 4798557], Lucretia M. Scott, "Camisole underwire bra garment", issued 1989-01-17{{US patent reference|number=4798557|y=1989|m=01|d=17|inventor=Lucretia M. Scott|title=Camisole underwire bra garment}}</ref> hadir dengan dukungan bra yang telah terpasang atau tanpa bra sama sekali. Dimulai sekitar tahun 2000-an, kamisol telah dikenal sebagai pakaian luar.<ref>{{Cite news|url=https://www.nytimes.com/2007/10/25/fashion/shows/25LINGERIE.html|title=Now It’s Nobody’s Secret|last=Ruth La Ferla|date=25 October 2007|work=The New York Times|access-date=2007-11-23}}</ref>
 
Berbagai pakaian yang membentuk tubuh tanpa lengan berasal dari bentuk kamisol,<ref name="Application_20060166600_PriorArt">{{Cite web|url=http://www.patentstorm.us/applications/20060166600/description.html|title=Composite support system – Application 20060166600|access-date=2009-01-15|archive-date=2012-04-02|archive-url=https://web.archive.org/web/20120402152303/http://www.patentstorm.us/applications/20060166600/description.html|dead-url=yes}}</ref> menawarkan pengaturan medium payudara, pinggang dan/atau [[Abdomen|perut]]. Kamisol seperti itu merupakan pakaian yang paling santai yang menutupi tubuh dari atas dada hingga bawah pinggang. Busana tersebut terlihat mirip dengan kamisol [[Kapas|katun]] ketat atau [[sutra]], namun pada umumnya, talinya lebih luas, kelingan lebih panjang dan elastis, kain mengkilap yang memberikan sentuhan yang lembut.
 
== Lihat pula ==