Masjid Agung Al-Baitul Qadim: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 19:
|minaret_height =-
}}
'''Masjid Agung Al-Baitul Qadim''' adalah sebuah [[masjid]] yang terletak di [[Kelurahan [[Airmata, Kelapa Lima, Kupang|Airmata]], [[Kota Kupang]], [[Nusa Tenggara Timur]]. Masjid ini berusia lebih dari 200 tahun, dan merupakan masjid tertua di [[Pulau Timor]].<ref>[http://koran.republika.co.id/berita/77039/Masjid_Agung_Al_Baitul_Qadim_Tertua_di_Timor Republika - Masjid Al-Baitul Qadim tertua di Pulau Timor]</ref>
 
Walau usianya telah memasuki dua abad lebih, sebagian ruangan rumah ibadah ini di lantai satu masih menampakkan keasliannya, kecuali dipugar dengan menambahkan menjadi dua lantai.