Penjarahan Amorion: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Hanamanteo (bicara | kontrib)
k AP
Hanamanteo (bicara | kontrib)
k sudah ditulis di tubuh artikel
Baris 70:
| title =
| quote = "Kemenangan hingga pintu-pintu langit terbuka untuknya, dan bumi mencuat dengan pakaian barunya.<br/><br/>Wahai hari pertempuran 'Ammūriyah, telah kembali darimu harapan yang penuh susu semanis madu;<br/><br/>Telah kau tinggikan kemuliaan putra-putri Islam, dan kau jatuhkan kaum musyrikin dan negeri kesyirikan."
| source = Kutipan dari baris 12−14 ''Syair Pujian tentang Penaklukan Amuriyyah'' ({{lang-ar|بمناسبة معركة عمورية}}) karya [[Abu Tammam]] (baris 12–14).{{sfn|Arberry|1965|p=52}}
}}
Penjarahan Amorion adalah salah satu peristiwa yang paling menghancurkan bagi Bizantium dalam sejarah panjang serangan-serangan Muslim ke Anatolia. Teofilos dikabarkan jatuh sakit tak lama setelah kejatuhan kota tersebut. Meskipun ia berhasil pulih, kesehatannya masih dalam keadaan buruk hingga kematiannya tiga tahun kemudian. Para sejarawan Bizantium pada masa berikutnya mengaitkan kematiannya pada usia yang belum mencapai 30 tahun dengan pilu yang begitu mendalam akibat kejatuhan kota tersebut, meskipun hal ini kemungkinan besar adalah sebuah legenda.<ref name="EHW3">{{harvnb|Kiapidou|2003}}, [http://asiaminor.ehw.gr/forms/fLemmaBodyExtended.aspx?lemmaid=7898&boithimata_State=&kefalaia_State=#chapter_6 Bab 3].</ref>{{sfn|Treadgold|1988|pp=304, 415}} Kejatuhan Amorion mengilhami beberapa legenda dan kisah di Kekaisaran Bizantium. kisah-kisah tersebut dapat ditemukan dalam karya-karya sastra yang masih ada seperti ''[[Lagu Armouris]]'' atau kidung ''[[Kastro tis Orias (kidung)|Kastro tis Orias]]'' ("Puri Gadis Cantik").{{sfn|Christophilopoulou|1993|pp=248–249}}