Rampak Kendang: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Shobrinaf (bicara | kontrib)
←Membuat halaman berisi '{{Sedang ditulis}} '''Rampak Kendang''' atau '''Rampak Gendang''' adalah salah satu kesenian tradisional di Jawa Barat. Rampak kendang terdiri dari dua suku kata...'
Tag: tanpa kategori [ * ] VisualEditor
 
Shobrinaf (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 1:
{{Sedang ditulis}}
 
 
'''Rampak Kendang''' atau '''Rampak Gendang''' adalah salah satu kesenian tradisional di [[Jawa Barat]]. Rampak kendang terdiri dari dua suku kata yaitu, 'Rampak' dan '[[Kendhang|Kendang]]'. Rampak berasal dari [[Bahasa Sunda|bahasa sunda]] yang memiliki pengertian serempak atau secara bersama-sama<ref name=":0">{{Cite web|url=https://www.indonesiakaya.com/jelajah-indonesia/detail/rampak-gendang-dari-indonesia-untuk-dunia|title=Rampak Gendang, dari Indonesia untuk Dunia - Situs Budaya Indonesia|last=Kaya|first=Indonesia|website=IndonesiaKaya|language=Indonesia|access-date=2019-02-17}}</ref> sedangkan [[Kendhang|kendang]] adalah instrumen dalam gamelan. Sehingga, Rampak kendang adalah pertunjukan kendang yang dilakukan secara bersama-sama.