Tari Tumbu Tanah: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 4:
== Asal-usul ==
[[Berkas:Tarian Tumbu Tanah.jpg|jmpl|280x280px|Tari Tumbu Tanah.]]
Masyarakat Arfak (Mnu Kwar) yang tinggal di daerah [[Kabupaten Manokwari|Manokwari]] terdiri dari empat sub-suku, yaitu: [[Suku Hatam|suku Hattam]], suku Sough, [[Suku Moile dan Suku Meyah|suku Moile]], dan [[Suku Moile dan Suku Meyah|suku Meyakh]].<ref>{{Cite web|url=http://arfaknews.com/read/1086/Wisata-dan-Kuliner/Tari-Tumbuk-Tanah-Tarian-Khas-Suku-Arfak|title=Tari Tumbuk Tanah, Tarian Khas Suku Arfak|last=Arfaknews|first=|date=|website=|access-date=2 April 2019}}</ref> Mereka memiliki kesenian tari yang sama, yang dinamakan dengan Tari Tumbu Tanah.{{sfnp|Baharinawati W. Hastanti dan Irma Yeny|2009|p=23|ps=: "Mereka memiliki seni tari dan lagu yang sama yaitu tumbu tanah....."}}
Penyebutan nama Tari Tumbu Tanah berawal ketika agama [[Kekristenan|Kristen]] yang dibawa oleh TEAM (''The'' ''Evangelical Alliance Mission'') masuk ke wilayah Pegunungan Arfak pada tahun [[1950-an]]. Mereka tidak hanya membawa misi [[penginjilan]] saja, tetapi juga membangun berbagai sarana dan prasarana kemasyarakatan. Untuk mempermudah penyebutan tarian ini, maka mereka menggunakan [[bahasa Indonesia]] dengan nama Tari Tumbu Tanah agar tarian itu dapat dikenal oleh masyarakat lain di luar keempat sub-suku tersebut.
|