Iodin povidon: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 48:
Efek samping yang ditimbulkannya termasuk iritasi kulit. Jika dipergunakan dalam dosis besar untuk luka yang luas bisa mengakibatkan gangguan pada ginjal, tingginya sodium pada darah dan asidosis metabolik. Penggunaannya tidak dianjurkan untuk ibu hamil dengan usia kandungan di bawah 32 minggu, atau pasien yang menjalani pengobatan dengan lithium.<!-- <ref name=BNF69/> --> Penderita gangguan [[tiroid]] juga tidak dianjurkan memakai iodin povidon terlalu sering<ref name=BNF69>{{cite book|title=British national formulary : BNF 69|date=2015|publisher=British Medical Association|isbn=9780857111562|page=840|edition=69}}</ref>.
 
Iodin povidon terdaftar dalam [[Daftar Obat Esensial Organisasi Kesehatan Dunia]] sebagai salah satu obat-obatan yang paling efektif dan aman dalam sistem kesehatan <ref name=WHO19th>{{cite web|title=WHO Model List of Essential Medicines (19th List)|url=http://www.who.int/medicines/publications/essentialmedicines/EML_2015_FINAL_amended_NOV2015.pdf?ua=1|work=World Health Organization|accessdate=8 DecemberDesember 2016|date=April 2015}}</ref>, di mana saat ini tersedia sebagai [[obat bebas]] dan dipasarkan oleh beragam produsen dengan berbagai merek dagang.<ref name="BNF69" />
{{clear}}
= Kegunaan Medis =