Dara Rasmi: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
LaninBot (bicara | kontrib)
k Perubahan kosmetik
OrophinBot (bicara | kontrib)
k Bot: Penggantian teks otomatis (-\bdi tahun\b +pada tahun)
Baris 31:
 
== Kembali ke Chiang Mai ==
Dari masa awal ia menjadi Putri Permaisuri dipada tahun 1886, Dara Rasmi tidak pernah kembali ke Chiang Mai, bahkan saat kematian ayahnya Raja Inthawichayanon dipada tahun 1897. Pada tahun 1908, [[Chao Intavaroros Suriyavongse|Raja Intavaroros Suriyavongse dari Chiang Mai]], yang merupakan sepupu jauhnya, datang ke Bangkok dan mengunjungi Raja Chulalongkorn. Saat itu, Putri Dara Rasmi meminta izin pada raja untuk mengunjungi keluarganya di Chiang Mai, dan raja menyetujuinya.
 
[[Berkas:Chmaiwsuandok050611a.jpg|220px|jmpl|Mausoleum Dinasti Chet Ton di [[Wat Suan Dok]], [[Chiang Mai]] yang dibangun atas permintaan Putri Dara Rasmi.]]