Perdagangan elektronik: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Penambahan baru pada beberapa informasi seperti " Keunikan, E-commerce Today, dan beberapa penyelesaian masalah terhadap e-commerce itu sendiri "
LaninBot (bicara | kontrib)
k Perubahan kosmetik tanda baca
Baris 14:
E-Commerce juga memiliki beberapa komponen yaitu: Produk, Tempat Menjual Produk, Cara Menerima Pesanan, Metode Pembayaran, Metode Pengiriman, Customer Service
 
Terdapat pula beberapa para ahli yang mendefinisikan e-commerce sebagai berikut :
 
=== 1. Loudon (1998) ===
Baris 138:
Jenis C2A meliputi semua transaksi elektronik yang dilakukan antara individu dan administrasi publik.
 
Contoh area yang menggunakan jenis e-commerce ini adalah :
 
· Pendidikan – penyebaran informasi, proses pembelajaran jarak jauh, dan lainnya
Baris 274:
<br />'''E-Commerce Business Model'''
 
- Portal : online platforms that allow businesses to conduct interactions and transactions with customers and suppliers instantly, facilitating a more intuitive and connected operation
 
- E-tailer : sells physical products directly to consumers or to individual business.
 
- Content Provider : creates revenue by providing digital content, such as news, music, photo, or video, over the Web
 
- Transaction Broker : saves users money and time by processing online sales transactions and generating a fee each time a transaction occurs.
 
- Market Creator : provides a digital encironment where buyer and seller can meet, search for products, display products, and establish prices for those products.
 
- Service Provider : provides web 2.0 applications such as photo sharing, video sharing and user-generated content as services.
 
- Community Provider (Social Network) : provides an online meeting place where people with similiar interests can communicate and find useful information.
 
== Bentuk-bentuk Perdagangan Elektronik ==
Baris 414:
Ketika suatu perusahaan telah memutuskan untuk melakukan bisnis lewat internet, ini berarti para eksekutif dalam perusahaan itu sendiri telah memikirkan bahwa manfaat yang didapat akan melebihi dibanding dengan kendala yang akan dihadapi. Ini berarti bahwa pihak manajemen atas mengambil langkah strategi untuk mewujudkan komitmen menggunakan perdangan lewat intenet untuk mencapai keunggulan yang strategis.
=== Sebagai penjual atau pedagang ===
Langkah awal bagi penjual atau pebisnis yang akan memulai bisnis melalui intenet daalah harus mempertimbangkan betul apakah memang produk yang ditawarkan atau dijual memang perlu untuk dijual melalui intenet? perlu diperhitungkan juga siapa kira-kira konsumen yang akan menggunakan atau membeli produk yang dijual?, sehingga kita bisa memprediksi laku tidaknya produk kita ketika ditawarkan melalui internet. Langkah kedua tentunya jika ditentukan layak untuk membangun bisnis lewat intenet, harus segera dibangun web. Dalam membangun web ini kita tentukan apakah kita perlu membangun sendiri desain web-nya, apakah perlu menyediakan sendiri infrastrukturnya atau kita menyewa pada ''Intenet Service Provider'' (ISP) atau dengan mendompleng pada situs lain yang sudah memiliki pasar yang terpercaya. Hal tersebut merupakan pertimbangan utama yang harus dijalankan saat memulai membangun sebuah bsinis di internet. Para pengusaha kecil mungkin harus melihat jauh diluar ISP-nya untuk melihat solusi-solusi bisnis yang murah. Contohnya, '''Forman interactive''' http://www.formanintraktive.com/ memberikan produk ''Intenet creator'' seharga kurang dari AS$150. Software tersebut menggunakan beberapa ''wizard'' untuk menolong kita membuat halaman web yang aman untuk menjual produk kita. Bahkan jika meletakkan halaman tersebut di server Forman , mereka akan membantu menangani pembayaran melalui ''CheckFree'' http://checkfree.com/ . Contoh lain adalah milik situs milik Yahoo yaitu http://store.yahoo.com/ yang akan memungkinkan kita untuk membangun sistus web untuk berintraksi melalui browser web di rumah kita. Yahoo akan berfungsi sebagai ''host'', biaya disesuaikan dengan julah barang yang di jual, yaitu AS$100/bulan untuk toko yang menjual 50 barang, AS$300/bulan untuk toko dengan barang sampai 1000 barang.
 
Sebagai solusi lain, IBM mengemukakan versi terbaru dari '''Net Commerce''' untuk AS/400, yang lebih memudahkan pelanggan berskala kecil dan menengah untuk membangun, menjalankan dan mengelola toko elektroniknya di server yang andal dan berpengaman (''secure''). '''IBM Net Commerce''' untuk AS/400 versi 3 mendukung lingkungan e-commerce dari bisnis ke bisnis dan dari bisnis ke konsumen. Net Commerce menyediakan solusi total, dari pembuatan katalog dan situs sampai ke pemprosesn pembayaran dan pemenuhan pesanan (''order fulfillment''). Pelanggan dapat menghubungkan situs web yang diciptakan menggunakan software server ''merchant Net Commerce'' dengan sistem-sistem ''back-end'', data korporat ataupun siste-sistem bisnis lainnya seperti '''Lotus Domino''' hanya satu server AS/400. Kemampuan ini memungkinkan pelanggan mengintegrasikan tokko-toko online mereka dengan seluruh operasi binis mereka, sekaligus menambahkan kapabilitas email, kelompok diskusi, dan ''bulletin board'' ke situs tersebut. Solusi ini mencakup ''Store Creation Wizard'' yang memungkinkan bisnis dengan membangun situs-situs komersial dengan membanru mengatur tampilan navigasi, ''shopping/buying flow', ''browsing'', registrasi, ''check out'', cara pengiriman barang, perhitungan pajak penjualan, serta cara pembayaran. Selain itu tersedia ''IBM Peyment Server'' yang memungkinkan pedagangmenerima bayaran dalam berbagai bentuk elektronik, termasuk dengan menggunakan protokol SET ( ''Secure Electronik Transfer'' ). Sedangkan bagi perusahaan yang membangun sistem sebelumnya, IBM memberikan solusi dengan software yang ada seperti Lotus Domino dan SAP R/3. ''IBM Net commerce'', yang berbasis DB2 ''Universal Database'', adalah bagian dari keluarga WebSphere, sebuah produk server perdagangan (''commerce'') yang menciptakan terobosan baru dengan mempermudah para pedagang dalam membangun toko-toko online nereka dengan pengamanan, petani katalog cerdas (''intelligent catalogue tools'') dan akses ke banyak database.
=== Sebagai pembeli atau konsumen ===
Komisi perdagangan Amerika telah mempublikasikan tips-tips bagi konsumen yang berbelanja online yaitu :
* kita harus bisa menemukan kebijakan privacy situs tersebut. Perusahaan tersebut harus memberitahukan konsumen informasi apa yang dikumpulkan,, bagimana menggunakanya dan apakah akan menjual/memberikan informasinya kepada yang lain.
* Simpanlah informasi pribadi kita. Berikan hanya kita tahu siapa yang mengumpulkannnya, mengapa dan bagaimana akan digunakan.
Baris 550:
 
== Kategori Perdagangan Elektronik ==
Ada banyak cara untuk mengklasifikasikan transaksi perdagangan elektronik , salah satunya adalah dengan melihat sifat peserta. Tiga kategori perdagangan elektronik utama adalah e-commerce bisnis-ke-konsumen (B2C), e-commerce bisnis-ke-bisnis (B2B), dan e-commerce konsumen-ke-konsumen (C2C).
 
• Perdagangan elektronik bisnis-ke-konsumen (B2C) melibatkan ritel produk dan layanan kepada pembeli individu. BarnesandNoble.com, yang menjual buku, perangkat lunak, dan musik kepada konsumen individu, adalah contoh dari e-commerce B2C.