Panas dalam: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
?
Baris 1:
{{hapus}}
{{unreferenced}}
{{Penyangkalan medis}}
'''Panas dalam''' ({{lang-en|heatiness}}) adalah suatu keadaan dimana tubuh [[manusia]] mengalami [[panas]] yang berlebihan terutama di [[sistem pencernaan]]. Panas dalam bisa disebabkan oleh tidak seimbangnya makanan yang bersifat panas dan dingin.
 
Sebenarnya dalam dunia medis tidak dikenal istilah panas dalam, sehingga panas dalam itu nyatanya tidak ada. Hanya saja, banyak orang telanjur menganggap gejala yang timbul sebagai tanda "panas dalam". Karena ketika suhu tubuh penderita diukur, suhu tubuhnya normal. Hanya saja karena kebiasaan masyarakat menyebut panas dalam maka lahirlah istilah tersebut.