The Secret Life of Pets: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
→Respon kritik: Mungkin Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler |
Tidak ada ringkasan suntingan Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler Suntingan aplikasi Android |
||
Baris 40:
'''''The Secret Life of Pets''''' adalah sebuah [[film komedi]] [[animasi komputer]] [[Film 3D|3D]] Amerika 2016 yang diproduksi oleh [[Illumination Entertainment]]. Film tersebut disutradarai oleh [[Chris Renaud (animator)|Chris Renaud]] dan Yarrow Cheney<ref name="Co-Director">[http://time.com/4395614/the-secret-life-of-pets-review/ "Review: What Do They Do When We’re Out? The Secret Life of Pets Tells Us"]. ''Time'', Stephanie Zacharek July 8, 2016 </ref> dan ditulis oleh [[Brian Lynch (penulis)|Brian Lynch]], [[Cinco Paul dan Ken Daurio]].<ref name=":0">{{Cite web|url=https://deadline.com/2015/04/pets-project-illumination-universal-gets-title-new-date-1201411375/|title=‘Pets’ Project From Illumination & Universal Gets Title, New Date|last=Lowe|first=Kinsey|last2=Lowe|first2=Kinsey|date=2015-04-16|website=Deadline|language=en|access-date=2019-03-20}}</ref> Film tersebut dibintangi oleh [[Louis C.K.]], [[Eric Stonestreet]], [[Kevin Hart]], [[Steve Coogan]], [[Ellie Kemper]], [[Bobby Moynihan]], [[Lake Bell]], [[Dana Carvey]], [[Hannibal Buress]], [[Jenny Slate]] dan [[Albert Brooks]].
''The Secret Life of Pets'' tayang perdana di [[Festival Film Animasi Internasional Annecy]] pada 16 Juni 2016 dan dirilis di layar lebar Amerika Serikat pada 8 Juli 2016 oleh [[Universal Studios|Universal Pictures]]. Film tersebut umumnya meraih ulasan positif dari para kritikus dan meraih keuntungan $875 juta di seluruh dunia. Menjadikan film ini menjadi Filim ke-enam yang berpenghasilan tinggi di dunia, dan menjadi tahun rilis yang berpenghasilan. [[The Secret Life of Pets 2]] sudah dietapkan untuk perilisan pada 7 Juni 2019. Di Indonesia, film ini menjadi ekstra pada akhir Pokemon the Movie Volcanion pada tanggal 26 Agustus 2017 saat Hari Anjing Nasional. <ref>{{Cite web|url=https://deadline.com/2017/08/the-secret-life-of-pets-2-runs-to-june-2019-release-1202149417/|title=‘The Secret Life Of Pets 2’ Will Be Unleashed A Month Earlier|last=D'Alessandro|first=Anthony|last2=D'Alessandro|first2=Anthony|date=2017-08-15|website=Deadline|language=en|access-date=2019-02-27}}</ref>, dengan [[Patton Oswalt]] mengambil alih peran Max dari louis C.K.
== Alur ==
|