Diagram komponen: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
HsfBot (bicara | kontrib)
k v2.04b - Fixed using Wikipedia:ProyekWiki Cek Wikipedia (Tanda baca setelah kode "<nowiki></ref></nowiki>")
Baris 1:
[[Berkas:Policy Admin Component Diagram.PNG|jmpl|Contoh Diagram Komponen]]'''Diagram komponen''' adalah diagram yang menggambarkan struktur fisik dari sebuah [[sistem]] dan digunakan untuk mengilustrasikan bagaimana kode program dibagi menjadi beberapa komponen, dan mendeksripsikan hubungan antar komponen .<ref>{{Cite book|title=Systems Analysis and design methods|url=http://worldcat.org/oclc/830686210|publisher=Times Mirror|date=1986|isbn=0801654645|oclc=830686210|last=Whitten, J. L.}}</ref>. Diagram komponen memberikan gambaran tingkat tinggi dan sederhana dari sebuah sistem. Mengklasifikasikan sekelompok [[:en:Class_(computer_programming)|kelas]] menjadi komponen akan membantu pertukaran dan penggunaan kembali dari sebuah kode. Tujuan dari diagram komponen adalah menunjukkan hubungan struktural antar komponen dalam sebuah sistem.<ref name=":0">{{Cite web|url=https://online.visual-paradigm.com/tutorials/component-diagram-tutorial/|title=Component Diagram Tutorial|website=online.visual-paradigm.com|access-date=2019-04-08}}</ref>.
 
== Notasi Diagram Komponen ==
Baris 9:
|-
|''Component''
|Komponen digambar sebagai persegi panjang dengan kompartemen yang ditumpuk secara vertikal. Sebuah komponen dapat digambarkan hanya dengan persegi panjang dengan nama komponen dan stereotip teks/ikon komponen. Stereotip teks komponen adalah <<component>> dan stereotip ikon komponen adalah persegi panjang dengan 2 persegi panjang menonjol di sisi kirinya.<ref name=":0" />.
|[[Berkas:Component-1.png|jmpl]]
|-
|''Provided Interface''
|Mendefinisikan seperangkat [[:en:Attribute_(computing)|atribut]] dan [[:en:Method_(computer_programming)|operasi]] publik yang harus disediakan oleh kelas yang mengimplementasikan ''[[:en:Protocol_(object-oriented_programming)|interface]]'' .<ref name=":0" />.
|[[Berkas:Component.PNG|jmpl]]
|-
|''Required Interface''
|Mendefinisikan seperangkat atribut dan operasi publik yang dibutuhkan oleh kelas yang bergantung pada ''interface''.<ref name=":0" />.
|[[Berkas:Component.PNG|jmpl]]
|-
|''Ball-and-Socket Joint''
|Komponen dapat terhubung untuk membentuk subsistem dengan menggunakan ''ball-and-socket joint'' (gabungan antara ''provided interface'' dan ''required interface'').<ref name=":0" />.
|
|-
|''Port''
|Mengindikasikan bahwa komponen tersebut tidak menyediakan ''interface'' yang dibutuhkan (contoh: ''required'' atau ''provided''). Sebagai gantinya, komponen mendelegasikan ''interface'' ke kelas internal.<ref name=":0" />.
|[[Berkas:Component-2.png|jmpl]]
|}
Baris 36:
|-
|<<BuildComponent>>
|Kumpulan elemen yang didefinisikan untuk kegiatan pengembangan pada level sistem, seperti kompilasi dan [[:en:Software_versioning|versi]].<ref name=":1">{{Cite web|url=https://www.uml-diagrams.org/component.html|title=UML component is a class representing a modular part of a system with encapsulated content and whose manifestation is replaceable within its environment.|website=www.uml-diagrams.org|access-date=2019-04-08}}</ref>.
|-
|<<Entity>>
|Komponen informasi yang mewakili konsep bisnis, contohnya 'konsumen'.<ref name=":1" />.
|-
|<<Implement>>
|Komponen yang tidak ditujukan untuk memiliki spesifikasi tersendiri. Sebaliknya, komponen ini merupakan implementasi untuk <<spesification>> terpisah yang memiliki ketergantungan (''[[:en:Dependency_(UML)|dependency]]'').<ref name=":1" />.
|-
|<<Process>>
|Komponen berbasis transaksi .<ref name=":1" />.
|-
|<<Realization>>
Baris 51:
 
 
Contohnya, komponen berstereotip <<Realization>> hanya akan memiliki ''[https://www.uml-diagrams.org/component-realization.html realizing classifier]'' yang mengimplementasikan ''[[:en:Class_(computer_programming)#Behavior|behavior]]'' yang ditentukan oleh komponen <<Spesification>>. Hal ini berbeda dari <<ImplementationClass>> karena ''[[:en:Class_(computer_programming)|implementation class]]'' merupakan realisasi dari kelas yang dapat memiliki fitur seperti atribut dan operasi yang berguna bagi desainer sistem.<ref name=":1" />.
|-
|<Service>>
Baris 63:
 
 
<<Spesification>> dan <<Realization>> digunakan untuk memodelkan komponen dengan spesifikasi dan realisasi khusus, di mana satu spesifikasi dapat memiliki banyak realisasi.<ref name=":1" />.
|-
|<<Subsystem>>
|Komponen yang merepresentasikan unit dekomposisi hirarkis untuk sistem besar dan digunakan untuk memodelkan komponen berskala besar. Sebuah [[:en:System|subsistem]] dapat memiliki elemen spesifikasi dan realisasi.<ref name=":1" />.
|}
 
Baris 78:
Pada UML 1.4.2. <<subsystem>> merupakan jenis khusus dari package yang digunakan untuk merepresentasikan unit behavioral pada sistem, dan dalam model, dan berperan sebagai unit spesifikasi untuk ''behavior'' dari elemen-elemen model yang terkandung di dalamnya. <<Subsystem>> menjadi stereotip komponen untuk mewakili unit dekomposisi hirarkis untuk sistem besar di UML 2.0.
 
UML 2.0 juga mengenalkan stereotip komponen <<BuildComponent>>, <<Implement>> dan <<Service>>.<ref name=":1" />.
 
== Catatan Kaki ==