Liga Eropa UEFA: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
WikiDreamer Bot (bicara | kontrib)
Borgxbot (bicara | kontrib)
k Robot: Cosmetic changes
Baris 1:
'''Piala UEFA''' adalah kompetisi resmi yang diadakan oleh [[UEFA]] sebagai badan tertinggi dalam persepakbolaanpersepak bolaan [[Eropa]]. Piala UEFA mulai diadakan mulai musim kompetisi tahun [[1971]]-[[1972]] sebagai bagian dari kegiatan UEFA untuk mempertemukan tim-tim dari seluruh Eropa. Kompetisi ini diadakan untuk menggantikan kompetisi [[Inter-Cities Fairs Cup]] yang diadakan antara tahun 1955-1971 dengan total penyelenggaraan sebanyak 13 kali. Mulai tahun 2000 juara dari kompetisi ini akan diadu dengan juara [[Liga Champions|Piala/Liga Champions]] untuk memperebutkan gelar juara [[Piala Super Eropa]] untuk menggantikan juara [[Piala Winners]] yang sudah dihapus oleh UEFA pada musim kompetisi 1999-2000.
 
Ajang ini sendiri mempertemukan klub-klub sepak bola di seluruh Eropa yang memiliki peringkat yang cukup baik tetapi tidak menjadi juara, juara piala domestik dari masing-masing negara (seperti [[Piala FA]]), tim paling bersih dalam bermain (dalam hal perolehan kartu kuning maupun merah), tim yang kalah dalam babak kualifikasi maupun peringkat tiga di babak penyisihan grup Piala/Liga Champions, dan juara [[Piala Intertoto]].