Stasiun Kertosono: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
NFarras (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 4:
| kode = KTS
| image = Kereta api krd kertosono.jpg
| caption = Emplasemen Stasiun Kertosono.<br>Tampak kereta api lokal berangkat dari stasiun.
Tampak kereta api lokal berangkat dari stasiun.
| prov = Jawa Timur
| kabupaten = Nganjuk
Baris 11 ⟶ 10:
| desa = Banaran
| alamat = Jalan Stasiun Kertosono
| lintang = -7.5921751
| bujur = 112.1005386
| operator = [[Daerah Operasi VII Madiun]]
| class = Besar tipe B
Baris 41 ⟶ 42:
Sekitar tahun 2013-2014, PT KAI sempat menerapkan kebijakan bahwa semua KA harus melintas langsung di stasiun ini untuk mensterilkan stasiun dan KA dari [[pengamen]] maupun pedagang asongan,<ref>{{cite web|url=https://news.detik.com/jawatimur/2293739/dilarang-berjualan-pedagang-asongan-ricuh-dengan-petugas-pt-ka|title=Dilarang Berjualan, Pedagang Asongan Ricuh dengan Petugas PT KA|publisher=Detik.com|date=5 Juli 2013|accessdate=24 Juli 2017}}</ref> bahkan pada saat itu [[Kereta api Rapih Dhoho|KA Rapih Dhoho]] harus memutar lokomotif di [[Stasiun Baron]] ataupun [[Stasiun Sukomoro|Sukomoro]] dan rute [[Kereta api Surabaya-Jombang-Kertosono|KRD Kertosono]] diperpendek hingga [[Stasiun Jombang]] saja. Namun, sejak berlakunya Grafik Perjalanan Kereta Api 1 April 2015 dan keadaan stasiun dipastikan telah benar-benar steril, stasiun ini kembali melayani naik dan turun penumpang, terbukti bahwa rute kedua KA tersebut telah dikembalikan seperti semula.
 
Terkait dengan pembangunan jalur ganda lintas selatan Jawa, saat ini Stasiun Kertosono sedang menjalani perombakan. Diagram tata letak stasiun ini dirombak besar-besaran. Rencananya setelah jalur ganda ini beroperasi, simetri tersebut akan dibongkar dan percabangan dipindahkan ke dalam area emplasemen stasiun sehingga jembatan tersebut digantikan dengan jembatan jalur ganda kembar. Selain itu, sistem persinyalan yang lama (tipe Ansaldo) akan segera digantikan dengan sinyal elektrik terbaru produksi [[Len Industri|PT Len Industri]]. Jalur ganda tersebut telah beroperasi sejak 30 Oktober 2019.
 
== Layanan kereta api ==
Baris 297 ⟶ 298:
 
== Pranala luar ==
{{id}} [https://kai.id/ Situs resmi KAI dan jadwal kereta api tahun 2017]

{{s-rail-start}}
{{s-rail|title=KAI}}
{{s-line|system=KAI|rows1=3|previous=Baron|line=Solo Balapan–Kertosono}}
Baris 304 ⟶ 307:
{{s-end}}
{{stasiun kereta api di Indonesia}}
 
{{coord|-7.5921751|112.1005386|display=title}}
 
[[Kategori:Stasiun kereta api di Jawa Timur|Kertosono]]