Khabbab bin al-Arat: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
LissanX (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
{{Noref-bio-tokohmuslim}}
{{Refimprove-bio-tokohmuslim}}
'''Khabab bin al-Arat''' ([[Bahasa Arab|Arab]]: {{script|ar|خَبَّاب ٱبْن ٱلْأَرَتّ}}, lahir 36 tahun sebelum [[hijrah]] dan wafat 37 [[Hijriah|H]]) adalah seorang pemuda yang termasuk golongan [[pemeluk Islam pertama]]. Khabbab berasal dari [[Bani Tamim]] dan lahir di [[Najd]]. Ia bekerja sebagai budak pandai besi. Hampir sama dengan kisah pemeluk Islam pertama lainnya, Khabbab mengalami penganiayaan karena keimanannya. Ia disiksa dengan menggunakan besi panas oleh kaum Kafir Quraisy, termasuk Ummi Amar, yang merupakan majikan Khabbab.