Flu Spanyol: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Perubahan kosmetika
Maulana.AN (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
{{Penyangkalan-medis}}
'''Pandemik Flu 1918''' (biasa disebut '''Flu Spanyol''') adalah Pandemik [[Influenza]] [[Pandemic Severity Index|kategori 5]] yang mulai menyebar di [[Amerika Serikat]], muncul di [[Afrika Barat]] dan [[Prancis]], lalu menyebar hampir ke seluruh dunia. Penyakit ini disebabkan oleh [[Virus Influenza Tipe A]] subtipe [[H1N1]]. Kebanyakan korban Flu ini adalah Dewasaorang Mudadewasa dan muda. Flu Spanyol terjadi dari Maret 1918 sampai Juni 1920,<ref>[http://www.pasteur.fr/infosci/conf/CRC/Grippe_CRC.ppt ''Institut Pasteur. La Grippe Espagnole de 1918'' (Powerpoint presentation in French)]</ref> menyebar sampai ke [[Arktik]] dan kepulauan Pasifik. Diperkirakan 50 sampai 100 juta orang di seluruh dunia meninggal.
[[Berkas:Spanish flu death chart.png|jmpl|200px|Grafik kematian di kota utama.]]