Tetsu Nakamura: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Perubahan kosmetika |
|||
Baris 29:
| website = {{URL|http://www.peshawar-pms.com/}}
}}
{{nihongo|'''Tetsu Nakamura'''|中村 哲|Nakamura Tetsu|extra={{lang-ps|تېڅو ناکامورا}}}}, juga dikenal sebagai '''Kaka Murad''' ({{lang|ps|کاکا مراد}},
Salah satu koleganya, Kazuya Ito, yang adalah seorang spesialis pertanian yang mengerjakan pembangunan saluran irigasi di [[Distrik Kuz Kunar]], [[Provinsi Nangarhar]], [[Afganistan]], diculik dan dibunuh oleh gerilyawan [[Taliban]] pada 2008 ketika ia dalam perjalanan ke situs proyek irigasi di daerah tersebut.<ref>{{Cite web|url=https://www.thenational.ae/world/mena/body-of-japanese-aid-worker-discovered-1.514541|title=Body of Japanese aid worker discovered|date=27 Agustus 2008|website=The National|url-status=live|archive-url=|archive-date=|access-date=6 Desember 2019}}</ref> Nakamura terus bekerja di negara itu dan kemudian mengabdikan diri untuk membangun proyek kanal sendiri, mengambil air dari [[Sungai Kunar]] di Afganistan timur. Nakamura telah berjasa karena mengubah daerah gurun yang luas di [[Gamberi]], di pinggiran [[Jalalabad]] di Provinsi Nangarhar, menjadi hutan yang subur dan lahan pertanian gandum yang produktif. Selain proyek irigasi, ia juga membangun dua rumah sakit dan dua masjid.<ref name="tolo"/> Pada tanggal 7 Oktober 2019, presiden Afganistan [[Ashraf Ghani]] memberikan kewarganegaraan kehormatan Afganistan kepada Nakamura sebagai pengakuan atas pekerjaan kemanusiaannya yang telah berlangsung lama.
Baris 45:
== Pranala luar ==
* [http://www.peshawar-pms.com/eg/index2.html Peshawar-kai]
* [https://web.archive.org/web/20101115215006/http://www.kyushu-u.ac.jp/english/magazine/kyudai-news/No.15/news15_01.html Restoring a peaceful agricultural village life for the people of Afghanistan is a vital factor]
* [http://www1a.biglobe.ne.jp/peshawar/site/Annual%20Report%20of%20year%202008.htm Irrigation program]
{{Pemenang Penghargaan Ramon Magsaysay}}
|