Psikodiagnostika: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Wikilatih Psikologi
Wikilatih Psikologi
Baris 1:
'''Psikodiagnostika''' merupakan suatu metode untuk mendiagnosa untuk mengenali kepribadian seseorang secara mendalam. Metode ini digunakan untuk memahami kondisis psikis seseorang yang akan didiagnosa. Psikodiagnostika awalnya digunakan untuk kepentingan permasalahan di bidang [[Psikologi klinis|klinis]]. Namun seiring perkembangan zaman, metode ini tidak hanya digunakan untuk permasalahan di bidang klinis saja, tetapi juga di bidang non-klinis seperti bidang industri, organisasi, pendidikan, dan sosial. <ref>Modul Kuliah Psikodiagnostika. UPI YPTK Padang. Diakses pada 25 Januari 2020</ref>
 
Psikodiagnostika berisi berbagai tes-tes yang akan mengidentifikasi dan mengukur kepribadian dan karakteristik seseorang.
 
== Referensi ==