PlayStation 4: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Auphyewatsy (bicara | kontrib)
Spesifikasi Teknis: , controller
Auphyewatsy (bicara | kontrib)
Controller: controler => kontroler
Baris 58:
Playstation memiliki fitur "Rest mode", yang memungkinkan perangkat dalam kondisi rendah daya, dan memungkinkan pengguna untuk secara seketika melanjutkan permainan atau aplikasi saat PS4 aktif kembali. PS4 juga mampu mengunduh konten seperti permainan dan pembaruan sistem operasi ketika dalam mode ini.
 
=== ControllerKontroler ===
DualShock 4 adalah kontroler utama PlayStation 4, menggunakan desain yang serupa dengan versi DualShock sebelumnya, tetapi menambahkan fitur baru dan perbaikan desain. Beberapa diantaranya adalah, stik analog dengan bentuk cekung(seperti controllerkontroler Xbox 360), bentuk tombol ''trigger'' dan ''shoulder'' yang diperbarui, tombol D-Pad dengan sudut yang lebih curam untuk memberikan tempat untuk ibu jari, dan pegangan yang dibuat lebih tebal dan memiliki tekstur untuk meningkatkan kenyamanan.
 
== Referensi ==