Melayu Riau: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Mengembalikan suntingan 203.78.119.144 (pembicaraan) ke revisi terakhir oleh 203.78.119.144 (HG) (3.4.9) Tag: Pengembalian |
Hidayatsrf (bicara | kontrib) |
||
Baris 93:
=== Pakaian tradisional ===
:''Lihat pula: [[Baju Kurung]]''
Baju Melayu adalah pakaian umum bagi lelaki yang digunakan secara umum oleh orang Melayu dan rumpunnya di nusantara, khususnya Riau. Ada dua jenis yang pertama adalah baju kemeja lengan panjang yang memiliki kerah kaku mengangkat dikenal sebagai kerah ''Cekak Musang''. Sepasang baju dan celana biasanya yang terbuat dari jenis yang kain yang sama yakni sutra, katun, atau campuran polyester dan katun. Kain samping merupakan kain pelengkap yang sering digunakan untuk dipadu padankan dengan Baju Melayu, baik terbuat dari kain songket atau kain sarung. Sebuah tutup kepala berwarna hitam yang biasa dikenal sebagai [[songkok]] atau ''peci'' dipakai untuk menyempurnakan pakaian tersebut.
|