Nanosains: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 2:
 
== Sejarah Nanosains ==
Sejarahnya, peneliti ilmu kimia terus mencari material baru yang memiliki keunggulan dari aspek [[fisika]] dan [[kimia]], pada beberapa era dikenal beberapa zaman yaitu [[zaman batu]] dengan peralatan terbuat dari batu. Setelah itu adapun ''[[zaman alloy]]'' atau campuran logam atau lebih dikenal [[Zaman Perunggu|zaman perunggu]]. Pertengahan abad (abad ke 8-15) berkembang penemuan gelas, perselen dan keramik. Pada zaman modern tepatnya pada  tahun 1937-1947 mulai berkembang material baru yaitu ''plastic nilon'' bahan [[semikonduktor]]. Era teknologi material yang akan datang ialah era [[nanoteknologi]]. Banyak ilmuan berpendapat bahwa akan terjadi revolusi industri dari material konvensional seperti saat ini ke arah material baru produk [[nanoteknologi]] yang memiliki partikel dalam ukuran nanometer. Diperkirakan perubahan besar itu akan berdampak luas terhadap produk teknologi saat ini seumpama runtuhnya industri mesin ketik dan [[Overhead Projector|''Overhead Projecto''r]] di saat [[industri]] [[komputer]] dan [[LCD projector]] berkembang <ref name=":0">{{Cite journal|last=|first=Adlim|year=2011|title=Khitosan-Logam Sebagai Material Nanoteknologi Dan Materi Pokok Dalam Pembelajaran Kimia.|url=|journal=Orasi Ilmiah Pengukuhan Guru Besar. Universitas Syiah Kuala, di Universitas Syiah Kuala.|volume=|issue=|pages=|doi=}}</ref>
 
Nanosains menggabungkan aspek-aspek fisika, kimia dan biologi dalam satu teknologi dengan tujuan tertentu, peralatan elektronik dibidang kedokteran yang dibuat dengan ukuran sangat kecil bahkan lebih kecil daripada sel darah merah. Sel darah merah berukuran 2-5 mikron atau seukuran diameter sehelai rambut yang dibelah 25. Banyak ahli berpendapat bahwa jika kita mampu membuat mesin atau alat elektronik seukuran itu maka alat tersebut bisa dimasukkan ke dalam [[pembuluh darah]] dan diarahkan pada lokasi tertentu untuk [[membunuh virus]], [[sel-sel kanker]] atau tujuan lainnya. <ref name=":0" /> [[Nanoteknologi]] merupakan merupakan ilmu yang mempelajari partikel dalam rentang ukuran 1-1000&nbsp;nm, partikel yang sangat kecil dimanfaatkan untuk mendesain atau memanipulasi material sehingga menghasilkan produk dengan sifat dan kegunaan baru. [[Nanoteknologi]] banyak dimanfaatkan untuk meningkatkan kualitas dalam berbagai bidang seperti bidang pangan, bidang [[farmasi]], adapun perkembangan [[nanomaterial]] dan nano di alam dan [[nanomagnetik]] <ref>{{Cite journal|last=R|first=Suwarda|last2=Syamsul|first2=Maarif M|year=|title=Pengembangan Inovasi Teknologi Nanopartikel Berbasis PAT untuk Menciptakan Prosuk yang Berdaya Saing.|url=|journal=Jurnal Teknik Industri ISSN: 1411-6340|volume=|issue=|pages=|doi=}}</ref>
 
== Aplikasi Nanosains ==
Perkembangan [[nanoteknologi]] digolongkan menjadi 3 bagian yakni (i) [[nanoteknologi]] bertahap, (ii) nanoteknologi bertahap, (iii) nanoteknologi radikal. Nanoteknologi bertahap adalah aplikasi [[nanoteknologi]] yang bersifat jangka pendek. Berbagai penemua terjadi sangat cepat dalam jangka waktu yang tidak terlalu lama, dengan demikian masih dalam tahap penelitian. Sedangkan nanoteknologi radikal adalah berbagai kemungkinan aplikasi yang di masa depan juga tampak tidak memungkinkan <ref name=":1">{{Cite journal|last=Wipsar Sunu Brams|first=Dwandaru|year=2012|title=Aplikasi Nanosains dalam Berbagai Bidang Kehidupan.|url=|journal=Laboratorium Fisika Teori dan Komputasi, Jurusan Pendidikan Fisika, FMIPA, UNY. Karangmalang, Yogyakarta.|volume=|issue=|pages=|doi=}}</ref>
 
=== Aplikasi Nanoteknologi di Bidang Pertanian dan Pangan ===
Baris 82:
=== Aplikasi pada Bidang Farmasi ===
 
* ''Nano Sensor''
 
           Salah satu kegunaannya mengobati penyakit kanker. Caranya, obat kanker dimasukkan ke dalam Nano robot kecil, lalu ditusukkan ke jari si penderita, dengan remote control, robot bisa diarahkan untuk mencari sendiri sel-sel kanker yang menyebar di dalam tubuh. Begitu sampai di tempat sel-sel kanker tersebut, robot akan melepaskan bom, kemudian sel kanker akan mati dan hancur. Sel itu akan keluar melalui pembuangan kotoran manusia bersama Nano Robot. Selain kanker, beragam penyakit juga bisa disembuhkan. Selain energy, ada juga Nano air yang mampu mengubah air limbah, laut menjadi air tawar yang bersih, Nano Device dan lain-lain <ref name=":2">{{Cite web|url=https://www.esaunggul.ac.id/|title=Home|website=Universitas Esa Unggul|language=id-ID|access-date=2020-02-01}}</ref>
 
* ''Nano Partikel sebagai Penghantar Obat''
 
Kelebihan dari nanopartikrl adalah kemampuan dalam menembus ruang-ruang antarsel yang hanya ditembus oleh ukuran partikel koloida pembentukan nanopartikel dapat dicapai dengan berbagai teknik, pada sediaan farmasi nanopartikel dapat berupa system obat dalam matriks seperti nanosfer dan nanokapsul, nanopolisom, nanoemulsi dan sebagai system yang dikombinasikan dalam perancah ''(scaffold)'' dan penghantaran transdermal <ref name=":4">{{Cite journal|last=Martien|first=Ronny., dkk|year=2012|title=Perkembangan Teknologi Nanopartikel Sebagai Sistem Penghantar Obat|url=|journal=Majalah Farmaseutik|volume=8|issue=1|pages=|doi=}}</ref>