Yuta Watanabe: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Berkas Yuta_Watanabe.jpg dibuang karena dihapus dari Commons oleh JuTa
HsfBot (bicara | kontrib)
clean up
Baris 24:
{{MedalBronze | [[Kejuaraan Asia Junior BWF 2014|Taipei 2014]] | Beregu Campuran}}
{{MedalBronze | [[Kejuaraan Asia Junior BWF 2015|Bangkok 2015]] | [[Kejuaraan Asia Junior BWF 2015 – Ganda Putra|Ganda Putra]] }}
{{MedalBronze | [[Kejuaraan Asia Junior BWF 2015|Bangkok 2015]] | Kejuaraan beregu }}|titles=|played=|date_of_current_ranking=17 March 2020|current_ranking=5 (MD), 5 (XD)|highest_ranking=4 (MD 5 March 2019)<br /> 3 (XD 22 November 2018)|coach=|handedness=Kiri|country={{JPN}}|event=Ganda putra dan ganda campuran|weight=56 kg|height=1.67 m|birth_place=[[Suginami]], [[Jepang]]|birth_date={{birth date and age|df=yes|1997|6|13}}|birth_name=|caption=|size=|bwf_id=A91C07A5-260D-49D1-B689-19ABBF69B703}}{{nihongo|'''Yuta Watanabe'''|渡辺 勇大|Watanabe Yūta|lahir pada 13 Juni 1997}} adalah atlet [[bulu tangkis]] dari [[Japan|Jepang]].<ref>{{cite web|url=http://bwfbadminton.com/player/58240/yuta-watanabe|title=Players: Yuta Watanabe|website=bwfbadminton.com|publisher=[[Badminton World Federation]]|accessdate=3 October 2016}}</ref> Ia merupakan salah satu anggota tim nasional yang berasal dari klub Nihon Unisys.<ref name="nu">{{cite web|url=https://www.unisys.co.jp/com/sponsors/badminton/team/m/yuta.html|title=渡辺 勇大 Yuta Watanabe|website=www.unisys.co.jp|publisher=[[Unisys]]|language=Japanese|accessdate=24 August 2019}}</ref> Yuta mengoleksi 3 medali perunggu pada Kejuaraan Bulu Tangkis Junior dan 4 perunggu pada Kejuaraan Bulu Tangkis Asia Junior. Selain itu, ia juga terpilih sebagai salah satu wakil untuk Jepang di Piala Sudirman 2017 di [[Gold Coast, Queensland|Gold Coast]], Australia dan berhasil meraih medali perunggu setelah berhasil mencapai babak semi final. Pemain kidal ini menjuarai turnamen BWF level Super 1000 All England sebanyak dua kali di dua sektor berbeda. Pada All England 2018 ia berhasil menjadi juara di sektor ganda campuran bersama Arisa Higashino sementara pada 2020 ia kembali menjadi juara di sektor ganda putra bersama Hiroyuki Endo.
 
== Perjalanan karier ==
Yuta memulai kariernya di bulu tangkis ketika dia bergabung di klub junior Kodaira di Tokyo pada 2005. Dia kemudian menunjukan bakatnya dalam bulu tangkis ketika dia memenangkan beberapa turnamen nasional sejak ia masih SD. Pada 2012 ia kemudian bermain di sektor ganda campuran bersama [[Arisa Higashino]] yang tak lain adalah seniornya sendiri di SMP Tomioka Dai-ichi.<ref name="nu" />
 
Dua tahun kemudian Yuta terpilih untuk mewakili Jepang dalam Kejuaraan Bulu Tangkis Asia Junior 2014. Dalam turnamen tersebut, ia berhasil meraih dua perunggu. Satu perunggu diraih dari kejuaran beregu sementara satu perunggu lagi diraih di kejuaraan individu sektor ganda putra bersama Kenya Misuhashi. Pada Kejuaraan Bulu Tangkis Dunia Junior di Alor setor, Malaysia, ia kembali meraih dua perunggu, yakni di kejuaraan beregu campuran dan di sektor ganda campuran bersama Arisa Higashino<ref>{{cite web|url=http://bwfbadminton.com/results/1491/jati-bwf-world-junior-championhips-2014-eye-level-cups/podium|title=Jati BWF World Junior Championships 2014 (EYE-Level Cup)|website=bwfbadminton.com|publisher=[[Badminton World Federation]]|accessdate=4 October 2016}}</ref><ref>{{cite news|title=BWF World Junior Championships 2014 – Day 5: It’s Eka Putri’s Day|url=http://bwfbadminton.com/news-single/2014/04/17/bwf-world-junior-championships-2014-day-5-its-eka-putris-day|website=www.bwfbadminton.org|publisher=[[Badminton World Federation]]|accessdate=4 October 2016}}</ref> Debutnya di kejuaraan internasional senior baru dimulai pada Japan Open 2014. Saat itu ia berpasangan dengan Arisa Higashino. Namun sayangnya mereka gagal menjadi juara karena langsung kalah di babak pertama.
 
Yuta mencapai final pertamanya di turnamen internasional senior BWF pada Russia Open Grand Prix 2015. Adapun gelar pertamanya adalah ia berhasil memenangkan Vietnam International Challenge di sektor ganda campuran bersama Arisa Higashino.<ref>{{cite news|title=Vietnam wins two gold medals at Hanoi Challenger|url=https://www.vietnambreakingnews.com/2016/06/vietnam-wins-two-gold-medals-at-hanoi-challenger/|website=www.vietnambreakingnews.com|publisher=VietnamBreakingNews|accessdate=4 October 2016}}</ref>
 
Pada 2018 Yuta mencatatkan sejarah karena ia bersama Higashino berhasil menjadi juara ganda campuran asal Jepang di All England untuk pertama kalinya. <ref>{{cite news|title=All England SF – A long day to the finals|url=http://www.badzine.net/2018/03/all-england-sf-a-long-day-to-the-finals/|publisher=Badzine.net|accessdate=18 March 2018}}</ref> Pencapaian tersebut kemudian berlanjut pada All England 2020. Dalam turnamen itu, ia kembali mencatatkan sejarah sebagai ganda putra pertama asal Jepang yang berhasil meraih gelar All England (bersama Hiroyuki Endo) sekaligus sebagai pemain Jepang pertama yang berhasil meraih gelar All England sebanyak dua kali di dua sektor berbeda (ganda campuran dan ganda putra).
 
== Prestasi ==
Baris 254:
|-
| align="center" |[[2019 Thailand Open (badminton)#Finals 5|2019]]
| align="left" |[[Thailand Open (badminton)|Thailand Open]]
| align="left" |Super 500
| align="left" |{{flagicon|JPN}} [[Arisa Higashino]]
Baris 321:
 
: {{Color box|#FFFF67|border=darkgray}} turnamen [[BWF Grand Prix Gold and Grand Prix|BWF Grand Prix Gold]]
: {{Color box|#D4F1C5|border=darkgray}} turnamen [[BWF Grand Prix Gold and Grand Prix|BWF Grand Prix]]
 
=== BWF International Challenge/Series (1 gelar juara, 2 runner-up) ===