Ordo Taego: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Pierrewee (bicara | kontrib)
+Parameter
Pierrewee (bicara | kontrib)
Baris 19:
 
== Parameter ==
Di bawah payung Buddhisme Korea, hampir tidak ada perbedaan antara ordo Taego dengan ordo-ordo lainnya sehubungan dengan sang pendiri, karakteristik dasar dari pandangan teologis, pandangan-pandangan kebiarawan, aturan [[vinaya]], upacara-upacara, aturan berpakaian, dan sebagainya. Semua ordo Buddhisme Korea berasal dari akar yang sama. Orde Taego memastikan bahwa para anggotanya sama-sama dihormati dan menahan diri dari permainan kekuasaan. Ordo ini mengikuti teori harmonis dari Master [[Wonhyo|Won-Hyo]] dan juga merangkul harapan Master Taego Bowoo untuk integrasi penuh. Ini merupakan jalan yang digunakan sebagai pendekatan terhadap [[Buddha Dharma]].<ref>{{cite web|url=https://terebess.hu/zen/mesterek/TaegoBou.html|title=태고보우 / 太古普愚 Taego Bou (1301-1382) aka 보우국사 / 普愚國師 Bou Guksa 태고국사 / 太古國師 Taego Guksa (Magyar átírás:) Tego Po'u / Pou Guksza / Tego Guksza |publisher=Terebess.hu|accessdate=13 April 2020}}</ref>
 
== Referensi ==