Stasiun Bagor: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Infobox bagian fasilitas |
kTidak ada ringkasan suntingan |
||
Baris 27:
'''Stasiun Bagor (BGR)''' ([[Hanacaraka]]: {{jav|ꦱꦼꦠꦱꦶꦪꦸꦤ꧀ꦧꦒꦺꦴꦂ}}, ''Sêtasiyun Bagor'') merupakan [[stasiun kereta api]] kelas III/kecil yang terletak di [[Paron, Bagor, Nganjuk]]. Stasiun yang terletak pada ketinggian +58 m ini termasuk dalam [[Daerah Operasi VII Madiun]] dan merupakan stasiun aktif yang lokasinya paling barat di [[Kabupaten Nganjuk]]. Stasiun ini terletak beberapa meter di sebelah selatan jalan raya [[Caruban, Madiun|Caruban]]–[[Nganjuk, Nganjuk|Nganjuk]] dan agak masuk ke dalam.
Awalnya stasiun ini memiliki dua jalur kereta api dengan jalur 1 eksisting sebagai sepur lurus ditambah satu [[sepur badug]] di sisi tenggara bangunan lama. Setelah [[jalur ganda]] pada segmen [[Stasiun Nganjuk|Nganjuk]]-[[Stasiun Babadan|Babadan]] resmi dioperasikan per 30 April 2019<ref>{{Cite news|url=https://jatim.antaranews.com/berita/292629/jalur-ganda-kereta-api-nganjuk-babadan-resmi-beroperasi|title=Jalur ganda kereta api Nganjuk-Babadan resmi beroperasi|last=Stevani|first=Louis Rika|date=2019-04-30|work=AntaraJatim|access-date=2020-05-13}}</ref>, jumlah jalurnya bertambah menjadi empat. Jalur
Saat ini tidak ada kereta api yang berhenti di stasiun ini, kecuali jika terjadi persusulan antarkereta api.
|