Jumprit: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan |
k sembunyikan gambar yg tdk berhubungan |
||
Baris 1:
[[Gambar:jumprit.jpg|thumb|200px|Jumprit]]
'''Jumprit''' adalah sebuah sumber [[mata air]] di Kecamatan [[Ngadirejo, Temanggung|Ngadirejo]], Kabupaten [[Kabupaten Temanggung|Temanggung]], [[Jawa Tengah]]. Tempat ini dikaitkan dengan sang [[Nujum]] dari [[Majapahit]] yang disebutkan dalam [[Serat Chenthini]]. Dari sang Nujum inilah Jumprit mendapatkan namanya. Jumprit juga merupakan tempat pengambilan [[air suci]] untuk upacara [[Waisak]] yang diadakan di [[Borobudur]]. Setiap tahun, para pemeluk agama [[Buddha]] dari berbagai tempat dan negara datang ke Jumprit untuk mengambil air suci. Tempat ini menjadi ramai tiap menjelang bulan purnama di bulan Mei.
<!--Gambar ini tidak berhubungan dengan "Jumprit" [[Gambar:MAP.JPG]]-->
== Lokasi ==
|