Swakopmund: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Yoradewa (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
OrophinBot (bicara | kontrib)
k Bot: Penggantian teks otomatis (-\bdi tahun\b +pada tahun)
Baris 8:
Para pendatang [[Jerman]] merupakan orang Eropa pertama yang bermukim di wilayah ini mulai tahun 1892, tepatnya pada tanggal 4 Agustus. Pada tanggal tersebut, awak kapal perang ''Hyäne'' mendirikan dua [[sinyal pandu]] yang menandai didirikannya kota ini.<ref name=":0" /> Gedung pertama di kota ini, ''Alte Kaserne'' (Barak Tua) dibangun pada bulan September 1892, yang menampung 120 tentara [[Schutztruppe]] (Tentara [[Kekaisaran Jerman]]).<ref name=":1">{{Cite web|last=Planet|first=Lonely|title=History in Swakopmund, Namibia|url=https://www.lonelyplanet.com/namibia/swakopmund/background/history/a/nar/f21d517f-364b-4249-82a6-b1689af65953/355536|website=Lonely Planet|language=en|access-date=2020-08-21}}</ref> Karena Walvis Bay telah dianeksasi oleh [[Koloni Tanjung]] yang dikuasai [[Britania Raya]] pada tahun 1878, Swakopmund tetap menjadi satu-satunya pelabuhan di [[Afrika Barat Daya Jerman]]. [[Woermann-Linie]], operator kapal pelabuhan Jerman mempekerjakan sekitar 600 orang dari [[suku Kru]] yang dibawa dari [[Liberia]] untuk pekerjaan tersebut.<ref name=":0" />
 
Swakopmund pun diresmikan sebagai sebuah [[munisipalitas]] pada tahun 1909, dan berkembang sebagai kota pelabuhan dan pintu masuk perdagangan untuk Afrika Barat Daya Jerman. Berbagai badan pemerintah dan perusahaan transportasi pun dibangun di sana. Namun, seiring jatuhnya Afrika Barat Daya Jerman ke tangan [[Uni Afrika Selatan]] pada [[Perang Dunia I]] dipada tahun 1915, fungsi pelabuhan berpindah ke kota Walvis Bay. Hal ini berujung pada dijadikannya Swakopmund sebagai suatu kota resor.<ref name=":1" />
 
=== Pembantaian Herero dan Namaqua ===