Sepak tekong: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
kTidak ada ringkasan suntingan
Mengubah permainan
Tag: Kapitalisasi berlebihan Menghilangkan referensi VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 2:
'''Sepak tekong''' atau sipak tekong adalah permainan tradisional yang berasal dari Sumatra Barat. Sepak tekong adalah bahasa Minang dimana sepak berarti menendang atau menyipak dan tekong adalah kaleng.
 
ASAL PERMAINAN
== Peralatan ==
 
Permainan ini menggunakan peralatan yang mudah didapat dan dibuat oleh anak-anak yaitu dengan memanfaatkan kaleng bekas. Kedalam kaleng bekas tersebut dimasukkan batu-batu kecil, lalu kaleng ditutup dengan dengan cara memukul-mukul bagian mulut kaleng. Apabila kaleng digoyang-goyang maka akan menimbulkan bunyi gaduh akibat pergeseran batu-batu dengan kaleng.<ref>{{Cite book|title=Permainan Tradisional Sumatra Barat|last=|first=|publisher=Museum Negeri Provinsi Sumatra Barat "Adityawarman"|year=2001|isbn=|location=|pages=30}}</ref>
 
== Pemain ==